KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP PENINGKATAN PEMAHAMAN MATERI MATA KULIAH PRAKTIK PERMESINAN

Karsono -(1), Rahmat Doni Widodo(2),


(1) Prodi Pendldikan Teknik Mesin, Universitas Negeri Semarang
(2) Prodi Pendldikan Teknik Mesin, Universitas Negeri Semarang

Abstract

Penelitian ini termasuk dalam tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman materi kullah praktik permesinan dengan menggunakan hasil penilaian prakttk harus mencapal nilai minimal (B) melalui metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw. Penelitian lni diterapkan pada mahasiswa program studi Pendidikan Teknik Mesin, pada semester genap tahun akademik 2009/2010. Hasil dari siklus pertama menunjukkan bahwa proses belajar mengajar masih belum makslmal antara laln:(a) Ketua kelompok yang diharapkan bisa menjadi tutor sebaya masih terllhat canggung, malu-malu dan takut salah dalam menjelaskan materi praktik permesinan, (b) Perhatian mahasiswa masih kurang, karena mengganggap remeh kemampuan ketua kelompok sebagai tutor sebaya, (c) Kebebasan yang diberikan dosen dalam menyelesalkan benda kerja supaya mandiri ternyata disalah artikan. Pelaksanaan pembelajaran pada siklus II sudah sangat baik yakni:(a) Mahasiswa sudah terbiasa dengan pembelajaan kooperatif tipe jigsaw dan menjalankannya sesuai prosedur, (b) Mahasiswa Juga sudah tidak canggung dalam berdiskusi, berkomunikasi, bertanya dan mengemukakan pendapat dalam kelompoknya, (c) Hasil tes ketuntasan belajar secara menyeluruh telah menunjukkan pencapaian sebesar 100%. Hal lni telah mencapal indlkator nilai praktik sekurang-kurangnya (B).

Kata Kunci: praktik permesinan, metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw

 

This study aims to improve machining practices skill through methods of jigsaw type cooperative learning. This research used action research conducted through repeated cycles. The sample was students of Mechanical Engineering Education . The learning process Is carried out in the second semester of academic year 2009/2010. The results showed that in the first cycle of learning, only 62.5% of the students who had the skills in completing machining practices subject This is due to application of the jigsaw type cooperative learning is not maximized After reflection and improvement action in the second cycle of learning, the students completing machining practices was Increased to 100%. This Indicates that students are familiar with the type of Jigsaw cooperative learning and implement according to the procedure, students also have not awkward in the discussing, asking questions and expressing opinions in the group so that the learning process can be achieved as well.

Keywords: machining practice, methods of jigsaw type cooperative learning

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.