PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGAWASAN FUNGSIONAL, DAN PELAPORAN KINERJA TERHADAP AKUNTABILITAS PUBLIK DI KABUPATEN BATANG

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Agung Puja Laksana
Bestari Dwi Handayani

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kejelasan sasaran anggaran, pegawasan fungsional, dan pelaporan kinerja terhadap akuntabilitas publik di kabupaten Batang. Populasi dalam penelitian ini adalah pegawai bagian anggaran dan keuangan di kantor dinas yang ada di pemerintah daerah Kabupaten Batang. Teknik sampling yang digunakan adalah convenience sampling. Sampelnya adalah pegawai bagian anggaran dan keuangan sejumlah 52 responden. Uji hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Berdasar dari hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa kejelasan sasaran anggaran, pengawasan fungsional dan pelaporan kinerja secara parsial tidak berpengaruh terhadap akuntabilitas publik. Saran dalam penelitian ini adalah seluruh dinas yang ada di pemerintah daerah Kabupaten Batang harus meningkatkan kejelasan sasaran anggaran, pengawasan fungsional, dan pelaporan kinerja agar akuntabilitas publik dapat ditingkatkan.

 

This research aimed at analyzing influence clarity budget targets, functional supervision, and reporting performance against public accountability in district Batang. Population in this research is part of the budget and finance officer in the officer of Department that is in local government district of Batang. The sampling technique used is convenience sampling. Samples used in research as much as 52 respondents. Analysis tools to test hypotheses is multiple regression analysis. The results of this research show that clarity of the budget objectives, functional oversight and reporting performance partially no effect against public accountability. Suggestions in this study is the whole Department that is in the local government district of the rod should improve the clarity of the budget objectives, functional supervision, and reporting on performance to public accountability can be improved.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biography

Agung Puja Laksana, Gedung C6 Lantai 2 FE Unnes Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang, 50229

Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang,  Indonesia

How to Cite
Laksana, A., & Handayani, B. (1). PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGAWASAN FUNGSIONAL, DAN PELAPORAN KINERJA TERHADAP AKUNTABILITAS PUBLIK DI KABUPATEN BATANG. Accounting Analysis Journal, 3(2). https://doi.org/10.15294/aaj.v3i2.4179

References

Halim, Abdul. 2004. Akuntansi Keuangan Daerah. Yogyakarta: UPP AMP YPKN.

Herawaty, Netty. 2011. “Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah Kota Jambi”. Jurnal ISSN, Volume 13, Nomor 2, Hal. 31-36 Jambi: Universitas Jambi.

Kusumaningrum, Indraswari. 2010. “Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Provinsi Jawa Tengah”. Tesis. Semarang: Fakultas Ekonomi UNDIP

Mahsun, Mohamad, Firma. S, dan Heribertus.2006.Akuntansi Sektor Publik. Ed 1. Yogyakarta: BPFE-YOGYAKARTA

Mardiasmo.2002. Serial Otonomi Daerah: Otonomi & Manajemen Keuangan Daerah.ANDI : Yogyakarta.

Putra, Deki. 2013. Pengaruh Akuntabilitas Publik dan Kejelasan Sasaran Anggaran terhadap Kinerja Manajerial Satuan Kerja Perangkat Daerah kota Padang. Artikel. Padang: Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang.

Rahayu, Cici. 2011. Pengaruh Audit kinerja Sektor Publik dan Pengawasan fungsional terhadap Akuntabilitas Publik. Skripsi. UNIKOM. Bandung.

Satria,budi.2010. Pengaruh Peran Inspektorat Daerah dan Pelaksanaan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Terwujudnya Akuntabilitas Publik. Skripsi. UNP. Padang.

Syafrial. 2009. Pengaruh Ketepatan Skedul Penyusunan Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran, dan Partisipasi Penyusunan Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial Satuan Kerja Perangkat Daerah. Tesis. Universitas Sumatera Utara

Ulum, Ihyaul. 2009. Audit Sektor Publik Suatu Pengantar. Jakarta : Bumi Aksara.

Wasistiono, Sadu. 2010. Pengelolaan Keuangan Dan aset Daerah. Bandung : Fokusmedia.

Wulandari, Indah. 2013. Pengaruh Pengawasan Fungsional dalam menunjang Akuntabilitas Publik pada Pemerintah Kota Padang. Artikel. Padang: Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang.