Interaksi Sosial pada Novel Negeri Lima Menara Karya Ahmad Fuadi

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Zulfa Fahmy
Eva Mawaddatunnisa

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian in yaitu: (1) memaparkan gambaran kehidupan pesantren pada novel Negeri 5 Menara, dan (2) menganalisis bentuk interaksi sosial pada novel Negeri 5 Menara sebagai gambaran sebuah pesantren. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan teori interaksi sosial. Teknik kepustakaan dilakukan dengan menggunakan analisis deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan menggunakan tiga prosedur: (1) membaca. mencari gambaran kehidupan pesantren pada novel, dan (2) mencari aspek interaksi sosial pada novel. Dari ketiga dasar tersebut dapat dihasilkan mengenai interaksi sosial yang ada pada novel Negeri 5 Menara karya Ahmad Fuadi, Dari analisis data yang dilakukan, dikethui pada novel tersebut mengenai interaksi sosial salah satunya yaitu kerja sama antarsantri yang ada di pesantren yaitu antara Alif Fikri, Said Jufri, Dulmajid, Raja Lubis, Baso Salahuddin, dan Atang Yunus pada saat bersama – sama membawa lemari yang mereka beli ke kamar mereka.


Novel Negeri Menara Menara by Ahmad Fuadi is one of the novels that discusses pesantren as its main setting. Islamic boarding schools are educational institutions in the field of religion that provide the teaching of Islam, as well as the development and spread of Islam. The purpose of this study is to describe the life of pesantren in Negeri Lima Menaranovels and analyze the forms of social interaction in Negeri Lima Menara novels. This research method is qualitative using social interaction theory. Literature technique is done by using descriptive analysis. The results of this study are the social interactions that exist in the Negeri Lima Menara novel covering Associative and Dissociative. Associative interactions include cooperation, acculturation, and accommodation. Whereas dissociative interactions include conflict, competition, and contravention.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Jabal Tarik Ibrahim, Jabal Tarik. 2003. Sosiologi Pedesaan. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang.
Kamus Besar Bahasa Indonesia, Pusat penelitian bahasa Departemen Pendidikan Nasional.2008. Jakarta.
Narwoko, J. Swi & Bagong Suyanto. 2011. Sosiologi Teks Pengantar dan Terapan. Jakarta: Kencana.
Setiadi , Elly M dan Usman Kolip. Pengantar Sosiologi, Pemahaman Fakta dan Gejala
Sosial; Teori, Aplikasi, dan Pemecahannya.
Soekanto, Soejono. 1990. Sosiologi: Suatu Pengantar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.