PETA KETAHANAN OTOT TANGAN PETANI DALAM MENINGKATKAN HASIL PRODUKTIVITAS PADI DI KABUPATEN SUMBA BARAT

  • JOHANS KRISTOFEL AWANG SATYA WACANA CHRISTIAN UNIVERSITY

Abstract

Minimnya pengetahuan dan informasi mengenai ketahanan otot petani mengakibatkan menurunnya efektifitas hasil kerja. Oleh karena itu, ketahanan otot merupakan salah satu faktor penting dalam memaksimalkan produktivitas kerja. Maka tujuan penelitian ini ingin memberikan gambaran atau masukan mengenai peta informasi ketahanan otot kepada petani agar bekerja sesuai dengan kemampuan otot, ergonomi, dan standar pelaksanaan kerja yang efektif guna meningkatkan hasil produktivitas padi yang lebih baik. Penelitian ini dilakukan dengan cara mengukur seberapa besar ketahanan otot tangan petani menggunakan hand dynamometer. Setelah melakukan pengukuran ketahanan otot langkah selanjutnya adalah memetakan ketahanan otot. Sampel yang digunakan adalah petani padi di Kabupaten Sumba Barat sebanyak 398 sampel yang terdiri dari petani laki-laki dan petani perempuan dengan rentang usia 20-60 tahun. Metode pemetaan ketahanan otot berdasarkan norma kekuatan otot digunakan untuk menentukan klasifikasi besar kecilnya ketahanan otot petani. Hasil penelitian peta ketahanan otot berdasarkan norma kekuatan otot maksimum menunjukan bahwa secara keseluruhan ketahanan otot petani laki-laki maupun petani perempuan dalam kategori sangat kurang. Oleh karena itu, informasi peta ketahanan otot menjadi hal penting untuk dipahami dan dilakukan petani agar bekerja sesuai dengan porsi ketahanan ototnya dan melakukan olahraga secukupnya dalam upaya meningkatkan ketahanan otot guna menunjang produktivitas hasil kerja yang lebih baik.

References

DAFTAR PUSTAKA
Adawiyah, R, C., Sumardjo, & Mulyani S, E. (2017). Faktor-Faktor yang Memengaruhi Peran Komunikasi Kelompok (Padi, Jagung, dan Kedelai) di Jawa Timur. Jurnal Agro Ekonomi, 35(2), 151–170.
Adimihardja, A. (2006). Strategi Mempertahankan Multifungsi Pertanian di Indonesia. Jurnal Litbang Pertanian, 25(3), 99–105.
Atiqoh, J., Wahyuni, I., & Lestantyo, D. (2014). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kelelahan Kerja pada Pekerja Konveksi Bagian Penjahitan di CV. Aneka Garment Gunungpati Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 2(2), 119–126.
Badan Pusat Statistik. (2017). Badan Pusat Statistik Kabupaten Sumba Barat dalam Angka 2017, 1–350.
Busyairi, M., Tosungku, L. O. A. S., & Oktaviani, A. (2014). The Impact of Health and Safety to Employee Productivity. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 13(2), 112–124. https://doi.org/10.1055/s-0032-1326702
Farisa, D., Amir, N., & Jafar, M. (2017). Evaluasi Kekuatan Otot Lengan Petani Kelapa Sawit Kecamatan Simpang Kanan Kabupaten Aceh Singkil. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi.
Figure, S. (n.d.). No Title No Title_2015, (c), 1–4. https://doi.org/10.15713/ins.mmj.3
Fortunika, S. O., Istiyanti, E., & Sriyadi. (2017). Kontribusi Sektor Pertanian Terhadap Perekonomian Kabupaten Banjarnegara. AGRARIS: Journal of Agribusiness and Rural Development Research, 3(2), 120–127.
Hadi, Soegiyanto, & Sugiarto. (2013). Sumbangan Power Otot Lengan, Kekuatan Otot Tangan, Otot Perut Terhadap Akurasi Lemparan. Journal of Sport Sciences and Fitness, 2(1), 56–61.
Icsal, M., Sabilu, Y., & Pratiwi, A. D. (2016). Faktor yang Berhubungan dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Penjahit Wilayah Pasar Panjang Kota Kendari Tahun 2016. Universitas Halu Oleo, 1–8.
Julita, R. (2018). No Title.
Lesmana, S. I. (2005). Perbedaan Pengaruh Pemberian Strenghthening Exercise Jenis Kontraksi Concentric Dengan Eccentric Terhadap Peningkatan Kekuatan Otot Biceps Brachii. Jurnal Fisioterapi Indonusa, 5(2), 18–28. Retrieved from http://download.portalgaruda.org/article.php?article=178312&val=4571&title=Perbedaan Pengaruh Pemberian Strenghthening Exercise Jenis Kontraksi Concentric Dengan Eccentric Terhadap Peningkatan Kekuatan Otot Biceps Brachii
Markkanen, P. (2014). Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Indonesia. Ilo.
Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi. (2014). Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia (pp. 1–42).
Mulyaningsih, A., Hubeis, A. V. S., & Sadono, D. (2018). Partisipasi petani pada usahatani padi, jagung, dan kedelai perspektif gender. Jurnal Penyuluhan, 14(1), 145–158. https://doi.org/10.25015/penyuluhan.v14i1.18546
Novanda, A. W., & Dwiyanti, E. (2014). Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Kalori Kerja dengan Produktivitas di Pabrik Sepatu. The Indonesian Journal of Occupational Safety and Health, 3(2), 117–127. Retrieved from http://journal.unair.ac.id/download-fullpapers-k3ecac57ec96full.pdf
Pattiserlihun, A., Kristen, U., Wacana, S., Wibowo, N. A., Kristen, U., & Wacana, S. (2016). Efek Penuaan Terhadap Ketahanan Otot Tangan pada Masyarakat Laki-laki Dewasa di Sragen manusia yang menggerakkan tulang . Sebagian besar aktivitas manusia melibatkan, (November 2017).
Prativi, Soegiyanto, & Sutardji. (2012). Pengaruh Aktivitas Olahraga terhadap Kebugaran Jasmani. Journal of Sport Sciences and Fitness, 1(1), 56–61.
Sari, A. D. R. (2015). Pengembangan media peta budaya indonesia pada mata pelajaran ips bagi siswa kelas iv sdn rejosari gunungkidul, 1–20.
Semuel, H., & Wijaya, N. (2010). Service Quality, Perceived value, Satisfaction, Trust, dan Loyalty pada PT. Kereta Api Indonesia Menurut Penilaian Pelanggan Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 4(1), 23–37. https://doi.org/10.9744/pemasaran.4.1.pp. 23-37
Sukanto, D. G. T. (2011). Perekonomian Jawa Tengah ( Pendekatan Analisis Input-Output ). Skripsi, 1–25.
Suwati, Y. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Tunas Hijau Samarinda. EJournal Ilmu Administrasi Bisnis, 1(1), 41–55.
Ulum, M. F. (2013). Pengaruh Latihan Interval Pendek Terhadap Peningkatan Daya Tahan Anaerobik Pada Pemain Hoki Sma Negeri 16 Surabaya Universitas Negeri Surabaya.
Yane, S., Arifin, Z., & Fuzita, M. (2016). PROGRAM STUDI PENJASKESREK IKIP PGRI PONTIANAK untuk menyelesaikan suatu pekerjaan yang dilakukan sehari-hari sehingga sangat, 1–9.
Yuliana, Ekowati, T., & Handayani, M. (2017). Efisiensi Alokasi Penggunaan Faktor Produksi pada Usahatani Padi di Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan. AGRARIS: Journal of Agribusiness and Rural Development Research, 3(1). https://doi.org/10.18196/agr.3143
Yulianto Purwono Prihatmaji, Wahyu Adi P., & Rahman, F. (2013). Penyuluhan dan Pemetaan Lokasi Rumah, 2(1), 20–22.
Yuwono, Junaidi, & Subiyono. (2015). Latihan Split Jump dan Knee Tuck Jump untuk Meningkatan Power Otot Tungkai dan Kemampuan Melakukan Smash Kedeng. Journal of Sport Sciences and Fitness, 4(3), 44.
Published
2020-12-31
How to Cite
AWANG, J. (2020). PETA KETAHANAN OTOT TANGAN PETANI DALAM MENINGKATKAN HASIL PRODUKTIVITAS PADI DI KABUPATEN SUMBA BARAT. Journal of Sport Science and Fitness, 6(2), 91-98. https://doi.org/10.15294/jssf.v6i2.42442
Section
Articles