Abstract

Pengembangan model pengelolaan sampah rumah tangga berbasis masyarakatbertujuan untuk mengatasi kendala pengelolaan sampah rumah tangga di RW 08Merbabu Asih terutama masalah pemasaran produksi daur ulang sampah. Dengancara menganalisis permasalahan pengelolaan sampah rumah tangga di tempattersebut dan mengembangkannya menjadi model yang lebih sesuai dengan kebutuhan.Penelitian ini menggunakan desain penelitian kualitatif dan Research andDevelopment (R&D). Sumber data berupa informan beserta segala aktivitas, gejala,serta fenomena yang terkait dengan kegiatan pengelolaan sampah rumah tanggaberbasis masyarakat. Penelitian Kualitatif diolah dengan menggunakan triangulasimetode dan review informan dengan teknik analisis interaktif. Penelitian Researchand Development diolah menggunakan pendekatan kuantitatif dengan cara data diolahdengan menggunakan deskriptif persentase (uji DP). Hasil penelitian menunjukkanterdapat beberapa kendala pengelolaan sampah rumah tangga di RW 08Merbabu Asih yaitu pemasaran hasil produk daur ulang yang belum maksimal,serta partisipasi masyarakat yang belum menyeluruh. Oleh karena itu, perlu adanyasosialisasi mengenai pengembangan model pengelolaan sampah rumah tangga berbasismasyarakat guna mengatasi persoalan-persolan tersebut. Perluasan jaringankerjasama dalam pengembangan pemasaran daur ulang akan lebih mudah tercapaiapabila model pengelolaan sampah rumah tangga di RW 08 Merbabu Asih inidikembangkan.

The purpose of development household rubbish management model based on society is forexceeting the problem of household rubbish management in RW 08 Merbabu Asih especiallythe problem of production marketing rubbish recycle. With analyze this household rubbishmanagement problem in that place and to developt become the better model. This researchis use kualitative research design and development research (R&D). The source data are informanwhich their activities, indication, and the fenomena be connected with the householdrubbish management based on society. The kualitative research are use triangulasi methodand informan review with interactive analyses technique. Kualitative and development researchis used the data process and use the persentase descriptive (DP test). The result of thisresearch was find the inclination many problems in household rubbish management in RW08 Merbabu Asih there is the outcome marketing of recycle product not maximally, and alsothe society participant is not completely. Because of, it’s need to socialize how to the developthousehold management model based on society to solve these problems. Network expansionand relationship in developt marketing recycle will easier to get targets if the house rubbishmanagement model in RW 08 Merbabu Asih was developed.