Abstract

Abstrak


 


Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan keefektifan model Student Facilitator and Explaining (SFAE) berbantuan Mind Map terhadap hasil belajar muatan IPS siswa kelas IV SDN Gugus Mawar Kecamatan Semarang Timur.  Jenis penelitian eksperimen menggunakan desain Quasi Experimental Design bentuk Nonequivalent Control Group Design. Populasi penelitian adalah SDN Gugus Mawar Kecamatan Semarang Timur. Teknik pengambilan sampel menggunakan Cluster Random Sampling dengan SDN Kemijen 01 sebagai kelas uji coba, SDN Kemijen 04 kelas IVA sebagai kelas eksperimen dan kelas IVB sebagai kelas  kontrol. Penelitian menggunakan teknik tes dan non tes. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata hasil posttest kelas ekperimen 71.35 dan kelas kontrol sebesar 61.79. Berdasarkan analisis uji t didapatkan thitung=2.02 dan ttabel=1.67, maka dapat disimpulkan penerapan model Student Facilitator and Explaining berbantuan mind map lebih efektif dibandingkan dengan model Example Non Example. Keefektifan model SFAE diharapkan dapat menjadi pertimbangan untuk diterapkan dalam pembelajaran khususnya Muatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dan muatan lainnya.


Abstrak


 


Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan keefektifan model Student Facilitator and Explaining (SFAE) berbantuan Mind Map terhadap hasil belajar muatan IPS siswa kelas IV SDN Gugus Mawar Kecamatan Semarang Timur.  Jenis penelitian eksperimen menggunakan desain Quasi Experimental Design bentuk Nonequivalent Control Group Design. Populasi penelitian adalah SDN Gugus Mawar Kecamatan Semarang Timur. Teknik pengambilan sampel menggunakan Cluster Random Sampling dengan SDN Kemijen 01 sebagai kelas uji coba, SDN Kemijen 04 kelas IVA sebagai kelas eksperimen dan kelas IVB sebagai kelas  kontrol. Penelitian menggunakan teknik tes dan non tes. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata hasil posttest kelas ekperimen 71.35 dan kelas kontrol sebesar 61.79. Berdasarkan analisis uji t didapatkan thitung=2.02 dan ttabel=1.67, maka dapat disimpulkan penerapan model Student Facilitator and Explaining berbantuan mind map lebih efektif dibandingkan dengan model Example Non Example. Keefektifan model SFAE diharapkan dapat menjadi pertimbangan untuk diterapkan dalam pembelajaran khususnya Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dan muatan lainnya.


The purpose of this research was to prove the effectiveness of Student Facilitator and Explaining (SFAE) model with Mind Map on the learning outcome of IPS fourth grade students public elementary school (SDN) Gugus Mawar Sub-district of Semarang Timur. This type of experimental research used Quasi Experimental Design form of Nonequivalent Control Group Design. The study population was student fourth grade of public elementary school gugus mawar sub-district of Semarang Timur. The sampling technique used Cluster Random Sampling was public elementary school Kemijen 01 as the trials class, public elementary school Kemijen 04 class IVA as experimental class and class IVB as control class. The research used test and non-test techniques. The result showed that the average of post-test proceeds of experimental class was 71.35 and control class was 61.79. Based on t test analysis obtained t count = 2.02 and ttable = 1.67, it can be concluded that application of Student Facilitator and Explaining (SFAE) model with the aid from mind map more effective than Example Non-Example model. The effectiveness of the SFAE model is expected to be considered for implementation in learning especially in social science(IPS) and other subject.