KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN MEDIA HAMBURGER MUFRODAT PADA PEMBELAJARAN KOSAKATA BAHASA ARAB SISWA KELASVII MTs NU DEMAK AJARAN 2014/2015

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Robiati Miftahul Ulya

Abstract

Abstrak
___________________________________________________________________
Kualitas keterampilan berbahasa seseorang jelas bergantung kepada kuantitas dan kualitas kosa-kata yang dimilikinya. Berdasarkan hal tersebut, peneliti mengembangkan strategi pembelajaran kosa-kata bahasa arab yang diterapkan oleh guru MTs NU Demak melalui hamburger mufradat untuk mempercepat pembelajaran makna kosa-kata. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan media hamburger mufradat terhadap pembelajaran kosakata bahasa Arab.  Jenis  penelitian ini kualitatif dengan desain eksperimen. Berdasarkan hasil analisis data akhir dapat disimpulkan bahwa media hamburger mufradat efektif terhadap pembelajaran kosakata bahasa Arab dengan tercapainya kriteria ketuntasan minimal sebesar 65.

Abstract
___________________________________________________________________
The quality of a person's language skills obviously depend on the quantity and quality of its vocabulary. Based on this, the researchers developed a vocabulary learning strategies applied by the Arabic language teacher at MTs NU Demak through hamburger mufradat to accelerate learning the meaning of vocabulary. This study aims to determine the effectiveness of media hamburger mufradat towards learning Arabic vocabulary. This type of qualitative research with experimental design. Based on the results of the final data analysis can be concluded that the media hamburger mufradat effectively towards learning Arabic vocabulary by achieving a minimum completeness criteria was 65.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Anik ,Mahsun. Pengertian Pembelajaran Bahasa Arab. http://id.shvoong.com/social-sciences/education/2236638-pengertian-pembelajaran-bahasa-arab/ (18 Januari 2012).
Arikunto, Suhasimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta:
Rineka Cipta.
Arsyad, Azhar. 2007. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja GrafindoPersada.
Asmani, Jamal Ma’mur, 2011. 7 Tips Aplikasi PAKEM (PembelajaranAktif,
Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan). Jogjakarta: Diva Press.
Aqib, Zaenal. 2013. Model-model Media dan Strategi Pembelajaran Kontekstual
(Inovatif). Bandung. CV YramaWidya.
Austin, J.L. 1962. How to Do Things with Words. Oxford: Oxford University Press.
Danasasmita, Wawan. 2009. Metodologi Pembelajaran Bahasa Jepang. Bandung:
Rizqi Press.
Hermawan, Acep. 2013. Metodologi pembelajaran bahasa Arab. Bandung: PT.
Remaja Rosdakarya.