Kemampuan Literasi Matematis Siswa Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa Pada Project Based Learning (Math Trail Project) Bebantu MathCityMap

Main Article Content

Bayu Sadewo
Amidi Amidi

Abstract

Matematika merupakan salah satu disiplin ilmu yang diajarkan pada setiap jenjang pendidikan, mulai dari sekolah dasar, sekolah menengah pertama, sekolah menengah atas, hingga jenjang perguruan tinggi. Dalam penerapannya matematika merupakan ilmu yang mendasari perkembangan teknologi dan beberapa disiplin ilmu lainnya serta menjadi bekal penerapan untuk kehidupan sehari-hari. Untuk menyelesaikan permasalahan matematika dalam kehidupan sehari-hari diperlukan aspek kognitif kemampuan literasi matematis siswa. Kemampuan literasi matematis siswa merupakan kemampuan untuk menghadapi permasalahan baik dalam matematika ataupun pada kehidupan nyata. Di samping aspek kognitif, aspek lain yang perlu dibangun adalah aspek afektif, dalam hal ini adalah motivasi belajar siswa. Dalam perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi pada abad ke-21 bukan hal baru pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam pembelajaran merupakan bentuk upaya meningkatkan kualitas pembelajaran pada abad ke-21. Model pembelajaran yang sesuai digunakan pada era modern saat ini adalah model pembelajaran PjBL bebantu MathCityMap. Tujuan penelitian ini untuk memaparkan kajian bagaimana kemampuan literasi matematis siswa ditinjau dari motivasi belajar siswa pada Project Based Learning (Math Trail Project) berbantuan MathCityMap. Penelitian ini menggunakan studi literatur dengan mengumpulkan sumber berupa artikel, jurnal, dan dokumen lain yang relevan. Hasil studi menunjukkan bahwa implementasi model pembelajaran Project Based Learning (Math Trail Project) berbantuan MathCityMap dapat meningkatkan kemampuan literasi matematis siswa. Penelitian selanjutnya perlu dianalisis lebih lanjut bagaimana kemampuan literasi matematis siswa ditinjau dari motivasi belajar siswa pada Project Based Learning (Math Trail Project) berbantuan MathCityMap.

Article Details

How to Cite
Sadewo, B., & Amidi, A. (2023). Kemampuan Literasi Matematis Siswa Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa Pada Project Based Learning (Math Trail Project) Bebantu MathCityMap. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 6, 162-170. Retrieved from http://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/66632
Section
Articles

References

Asyafah, A. (2019). MENIMBANG MODEL PEMBELAJARAN (Kajian Teoretis-Kritis atas Model Pembelajaran dalam Pendidikan Islam). TARBAWY : Indonesian Journal of Islamic Education, 6(1), 19–32. https://doi.org/10.17509/t.v6i1.20569
Daryanto, dan M. R. (2012). Model Pembelajaran Inovatif. Gava Media.
Emda, A. (2015). KEDUDUKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN. 5(2).
Faiqoh, E., Yaniawati, R. P., & Purwanto, B. H. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Kontekstual Berbasis Mobile learning pada Materi Lingkaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematika dan Motivasi Belajar Peserta Didik SMAN 1 Lembang. Pendidikan Matematika, 10(1), 1–4. https://doi.org/10.29408/jel.v6i1.XXXX
Fatchurrohman, M., & Rosyida, I. (2022). Peran Motivasi Belajar Terhadap Literasi Matematika pada Peserta Didik Kelas VII Pendahuluan. 6(2), 342–354.
Fathurrohman, M. (2016). Model-model Pembelajaran Inovatif. AR-ruz media.
Hertiandito, L. T. (2016). Kemampuan literasi matematika siswa SMP pada pembelajaran Knisley dengan tinjauan gaya belajar. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 2011, 89–96.
Ismaya, B. F., Cahyono, A. N., & Mariani, S. (2018a). Kemampuan Penalaran Matematika dengan Math Trail Project berbantuan MathCityMap. Seminar Nasional Pendidikan Matematika Ahmad Dahlan, January, 17–26. https://www.researchgate.net/profile/Bayu-Fajar-Ismaya/publication/346407893_Kemampuan_Penalaran_Matematika_dengan_Math_Trail_Project_berbantuan_MathCityMap/links/5fc05675458515b797772bb5/Kemampuan-Penalaran-Matematika-dengan-Math-Trail-Project-berbantuan
Ismaya, B. F., Cahyono, A. N., & Mariani, S. (2018b). Kemampuan Penalaran Matematika dengan Math Trail Project berbantuan MathCityMap. Seminar Nasional Pendidikan Matematika Ahmad Dahlan, November 2020, 17–26. https://www.researchgate.net/profile/Bayu-Fajar-Ismaya/publication/346407893_Kemampuan_Penalaran_Matematika_dengan_Math_Trail_Project_berbantuan_MathCityMap/links/5fc05675458515b797772bb5/Kemampuan-Penalaran-Matematika-dengan-Math-Trail-Project-berbantuan
Jagantara, I. W. M., Adnyana, P. B., & Widiyanti, N. P. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) Terhadap Hasil Belajar Biologi Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa SMA. E-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi IPA, 4(1), 1–13.
Kartini, B. S. (2016). PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V KABUPATEN LOMBOK BARAT NTB. 212–221.
Khotimah, N., Utami, C., & Prihatiningtyas, N. C. (2018). Penerapan Model Learning Cycle 7E Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematis Siswa Kelas VIII Pada Materi Prisma. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia), 3(1), 15. https://doi.org/10.26737/jpmi.v3i1.457
Lestari, D. I., Waluya, S. B., & Mulyono. (2020). Mathematical Literacy Ability And Self-Efficacy Students In Search Solve Create And Share (SSCS) Learning With Contextual Approaches. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 9(2), 156–162. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujmer/article/view/33111
Mahendra, I. W. E. (2017). Project Based Learning Bermuatan Etnomatematika Dalam Pembelajar Matematika. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 6(1). https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v6i1.9257
OECD. (2013). PISA 2012 Assessment and Analytical Framework Mathematics, Reading, Science, Problem Solving and Financial Literacy. In OECD Publishing. https://doi.org/10.4324/9781003090366
Özsoy-Güneş, Z., Güneş, İ., Derelioğlu, Y., & Kırbaşlar, F. G. (2015). The Reflection of Critical Thinking Dispositions on Operational Chemistry and Physics Problems Solving of Engineering Faculty Students. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 174(February), 448–456. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.01.688
Rahmawati, & Mahdiansyah. (2014). Literasi Matematika Siswa Pendidikan Menengah : Analisis Menggunakan Desain Tes Internasional dengan Konteks IndonesiaRahmawati, and Mahdiansyah. “Literasi Matematika Siswa Pendidikan Menengah : Analisis Menggunakan Desain Tes Internasional Dengan Konteks. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 20, 452–469.
Rasyid, H. (2015). Membangun Generasi Melalui Pendidikan Sebagai Investasi Masa Depan. Jurnal Pendidikan Anak, 4(1), 565–581. https://doi.org/10.21831/jpa.v4i1.12345
Roliyani. (2016). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Penggunaan Model Pembelajaran. 3(6), 560–567.
Sani, R. . (2014). Pembelajaran Saintifik untuk Implementasi Kurikulum 2013. Bumi Aksara.
Santia, I. (2018). Analisis Kemampuan Literasi Matematis Siswa Smp Berdasarkan Motivasi Belajar Siswa. JIPMat, 3(2), 81–85. https://doi.org/10.26877/jipmat.v3i2.2748
Sardiman, A. . (2012). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. PT Raja Garafindo Persada.
Suharlii. (2015). Teori Belajar Dan Model Penerapannya Dalam Pembelajaran. Pengemabangan Model Pembelajaran IPS, 1(1), 1–13.
Utami, N., Sukestiyarno, Y. L., & Hidayah, I. (2020). Kemampuan Literasi dalam Menyelesaikan Soal Cerita Siswa Kelas IX A. Prisma, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 3, 626–633. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/37679
Wardono. (2013). Peningkatan literasi matematika melalui pembelajaran inovatif berpenilaian. 65–76.
Zender, J., Frankfurt, G., & Goethe-universität, M. L. (2016). 13th International Congress on Mathematical Education Hamburg , 24-31 July 2016 MATHCITYMAP ( MCM ): FROM PAPER TO SMARTPHONE – A NEW APPROACH OF AN OLD CONCEPT – Zender , Ludwig. July, 1–4.