PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENUMBUHKAN KEMAMPUAN KERJASAMA DAN KOMUNIKASI ILMIAH SERTA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA

  • Nur Azizah Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Semarang, Indonesia, 50229
  • Wiyanto - Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Semarang, Indonesia, 50229
Keywords: Problem Solving, students’ achivement, teamwork, scientific communication.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menumbuhkan kemampuan kerjasama dan kemampuan komunikasi ilmiah serta meningkatkan hasil belajar pada siswa SMA N 9 Semarang kelas XI-IPA. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen dengan jenis True Experimental Design. Desain penelitian dengan Control Group Pretest-Posttest. Data hasil belajar diperoleh dari hasil posttest sedangkan data kemampuan kerjasama dan komunikasi ilmiah diperoleh dari lembar observasi. Hasil uji t didapatkan bahwa hasil belajar, kemampuan kerjasama dan kemampuan komunikasi ilmiah kelas eksperimen lebih baik daripada kelas kontrol. Hasil uji gain didapatkan peningkatan hasil belajar kelas kontrol sebesar 0,52 (sedang) dan kelas eksperimen sebesar 0,73 (tinggi) . Kesimpulan dari penelitian ini bahwa melalui model pembelajaran problem solving mampu menumbuhkan kemampuan kerjasama dan kemampuan komunikasi ilmiah serta meningkatkan hasil belajar siswa.

 

The purpose of this research is to develop teamwork skills and the scientific communication skills also increase physics achievment of the students of SMA 9 Semarang in the XI-Natural Science graders. The method of the research is experimental which the type is True Experimental Design. The design of the study is Control Group Pretest-Posttest. The data of the students’ achivement is obtained from the result of the posttest while the data of teamwork skills and the skills of scientific communication are obtained from the observation sheet. The result of the t test is that the students’ achivement, teamwork and scientific communication skills of the experimental group is better than the control group. The result of the gain test is obtained that the increasing of the achivement of the control group is 0,52 (average) and the experimental group is 0,73 (high). The conclusion of this study is that by applying Problem Solving learning model can develop teamwork skills and the scientific communication skills also improving physics achievment.

References

Anni, C.T & Achmad R. 2008. Psikologi Pendidikan. Semarang : UPT UNNES Press.

BSNP. 2010. Paradigma Pendidikan Abad XXI. Jakarta: Depdiknas.

BSNP.2006. Standard Isi Untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: Depdiknas

Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung : Pustaka Setia.

Harjanto. 2006. Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Maasawet, E. T. 2011. Meningkatkan Kemampuan Kerjasama Belajar Biologi Melalui Penerapan Strategi Inkuiri Terbimbing Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri VI Kota Samarinda Tahun pelajaran 2010/2011. Jurnal Bioedukasi, 2(1): 17.

Malichatin, H. 2013. Pengembangan Materi Subjek Bagi Mahasiswa Calon Guru Fisika. Journal Of Innovative Science Educatio, 2(1): 36-41.

Polya, G. 1985. How To Solve It 2nd ed. New Jersey: Princeton University Press.

Rotherham, A. J., & Willingham, D. 2009. 21st Century Skills: the challenges ahead. Educational Leadership, 67(1): 16 - 21.

Selcuk, G.S., S. Caliskan & M. Erol. 2008. The Effect of Problem Solving Instruction on Physics Achievement, Problem Solving Performance and Strategi Use. Lat. Am. J. Phys. Edu, 2(3):151-166

Spektor- Levy, O. , B. Eylon, & Z. Scherz. 2009. Teaching Communication Skills in Science : Tracing Teacher Change. International Journal of Science and Mathematics Education, 24 : 875-903.

Suprijono, A. 2012. Cooperative Learning. Yogyakarta : Pustaka Belajar.

Trianto. 2011. Model-model Pembelajran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta : Prestasi Pustaka.

Section
Articles