HASIL BELAJAR KIMIA SISWA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN METODE THINK-PAIR-SHARE DAN METODE EKSPOSITORI

Wisnu Sunarto(1), Woro Sumarni(2), Eli Suci(3),


(1) Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Semarang Kampus Sekaran Gunungpati Semarang 50229
(2) Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Semarang Kampus Sekaran Gunungpati Semarang 50229
(3) Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Semarang Kampus Sekaran Gunungpati Semarang 50229

Abstract

Telah dilakukan penelitian dalam rangka mengkomparasikan hasil belajar kimia bagisiswa yang mendapat pembelajaran melalui metode Think-Pair-Share dengan siswa yangmendapatkan pembelajaran melalui metode ekspositori pada pokok bahasan kelarutan danhasil kali kelarutan di kelas XI SMA Negeri 2 Brebes. Sampel dalam penelitian ini diambilmelalui teknik random cluster. Kelas eksperimen 1 mendapatkan pembelajaran denganmetode Think-Pair-Share sedangkan kelas eksperimen 2 mendapatkan pembelajarandengan metode ekspositori. Data penelitian dikumpulkan melalui teknik tes (untuk aspekkognitif), observasi (untuk aspek psikomotorik) dan angket (untuk aspek affektif). Hasilanalisis data menunjukkan: untuk aspek kognitif rerata hasil belajar kelompok eksperimen1 = 75,4 dan s = 8,4, dan rerata hasil belajar kelompok eksperimen 2 = 70,8 dan s = 6,7,melalui uji t satu pihak rerata hasil belajar kelompok 1 lebih baik dibandingkan reratahasil belajar kelompok 2 (α = 5%). Hasil belajar aspek afektif ( x1 = 82,80 dan 2 = 77,57),sedangkan hasil belajar aspek psikomotorik (1 =78,32 dan 2 = 75,59) Simpulan penelitianini adalah hasil belajar kimia metode Think-Pair-Share lebih baik daripada pembelajaranmetode ekspositori.

Kata Kunci: think-pair-share, ekspositori

Full Text:

PDF PostScript

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.