Video Animasi Sebagai Media Pembelajaran pada Materi Hidrokarbon

Sara Amareta Dheadema(1), Rini Muharini(2), Rahmat Rasmawan(3), Eny Enawaty(4), Ira Lestari(5),


(1) Universitas Tanjungpura
(2) Universitas Tanjungpura
(3) Universitas Tanjungpura
(4) Universitas Tanjungpura
(5) Universitas Tanjungpura

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan menentukan tingkat kelayakan serta respon peserta didik mengenai media video pembelajaran animasi pada materi hidrokarbon. Metode penelitian yang diterapkan adalah Research and Development (R&D) dengan model ADDIE mencakup tahap Analyze, Design dan Development . Subjek penelitian ini yaitu media pembelajaran video animasi pada materi hidrokarbon. Teknik pengumpulan data yang diterapkan adalah pengukuran dan komunikasi tidak langsung. Alat pengumpul data menggunakan lembar penilaian kelayakan dan angket respon yang diukur menggunakan skala likert. Penilaian kelayakan media pembelajaran video animasi pada materi hidrokarbon memperoleh hasil sangat layak dengan persentase 96,67% pada aspek materi dan 100% pada aspek media. Hasil uji respon peserta didik memperoleh hasil sangat baik dengan persentase pada uji coba perorangan, uji coba kelompok kecil dan uji coba lapangan berturut-turut sebesar 88,33%, 86,14% dan 89,57%. Dengan demikian, media pembelajaran video animasi pada materi hidrokarbon yang dihasilkan dapat diimplementasikan sebagai media pembelajaran tambahan pada materi hidrokarbon.

Keywords

Animation Video; Learning Media; Hydrocarbons

Full Text:

PDF

References

Agustini, K., dan Gede N. 2020. Pengembangan Video Pembelajaran untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Menggunakan Model R&D. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 4(1):63-78.

Apriliani, F., Amalya Melati, H., Putra Sartika, R., dan Lestari, I. 2022. Pengembangan Video Gaya Antarmolekul Berbasis Multipel Representasi untuk Mengatasi Miskonsepsi. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia (Indonesian Journal of Science Education), 10(4): 790–802.

Azarianti, D., Sadiana, I. M., dan Asi, N. B. 2020. Profil Penguasaan Konsep Tatanama Senyawa dan Persamaan Reaksi Pada Siswa Kelas XI IPA-4 SMA Negeri 2 Sampit Tahun Ajaran 2018/2019. Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang, 11(1): 102–116.

Belmoukadam, O., dan Barakat, C. 2021. Unveiling the end-user viewport resolution from encrypted video traces. IEEE Transactions on Network and Service Management, 18(3): 3324-3335.

Branch, R. M. 2009. Instructional Design: The ADDIE Approach. Georgia: Springer Science + Bussiniess Media.

Budiyanto, A., Widyasari, F., Zahra, S., Dewa Saputra, R., Sumiati, S., dan Devia Amelia, P. 2022. Gaya Belajar Siswa Kelas XI IPA SMAN 1 Dramaga Bogor Sebelum Pandemi dan Saat Pandemi. QALAM: Jurnal Pendidikan Islam, 03(01): 44-51.

Darmadi, H. 2011. Metode Penelitian Pendidikan dan Sosial. Bandung: Alfabeta.

Iwantara, I. W., Sadia, I. W., Suma I.K. 2014. Pengaruh Penggunaan Media Video Youtube dalam Pembelajaran IPA Terhadap Motivasi Belajar dan Pemahaman Konsep Siswa. Jurnal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, 4(1): 1-13.

Ismail, Enawaty, E., dan Lestari, I. 2016. Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Videoscribe terhadap Hasil Belajar Siswa Materi Ikatan Kimia. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 7(10): 1-10.

Fibriani, L., dan Damris, M. 2014. Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa pada Materi Kesetimbangan Kimia SMA. Jurnal Edu-Sains, 3(1): 1-5.

Muhtadi A., dan Nezalin. 2016. Pengembangan Multimedia Interaktif Pembelajaran Kimia pada Materi Hidrokarbon untuk Siswa Kelas XI SMA. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 3(2): 221–236.

Hapsari, G. P.P., dan Zulherman. 2021. Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Basicedu, 4(4): 2384-2394.

Mustaqim, I., dan Kurniawan, N. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality. Jurnal Edukasi Elektro, 1(1): 36-48.

Nasfa, S., Sulastri, A., Jamin, H., dan Agustina M. 2021. Penggunaan Proyektor dalam Pembelajaran pada Mata Pelajaran I.P.A. Al-Ihtirafiah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 1(1): 67-77.

Nurhayati, S., A. Ifriany., dan Lestari, I. 2014. Pengaruh Video-Animasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI SMAN 5 Pontianak pada Materi Kesetimbangan Kimia. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 3(6): 1-10.

Okmarisa, H., dan Hasmina. 2021. Identifikasi Miskonsepsi Penyebab Miskonsepsi Materi Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit Menggunakan Four Tier Multiple Choice Diagnostic Test, Jurnal Konfigurasi, 5(1): 23-32.

Riyanto, Y. 2009. Paradigma Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Salyani, R., Nurhalimah, C., dan Mahidin M. 2019. Application of the 5E Learning Cycle Model to Overcome Misconseption and Increase Student Learning Activities in Learning Chemical Bonding. Journal of Physics: Conference Series, 1460(1): 1-7.

Sari, W. A, Gustanu P., Supriyitno, M., Etriya, R., dan Aprillia C.A. 2022. Penerapan Video Pembelajaran IPA dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Pembelajaran Online Kelas V SD N Pulorejo 02. JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan), 5(8): 2795–2800.

Sudaryono. 2013. Pengembangan Instrumen Penelitian Pendidikan. Jakarta: Graha Ilmu.

Sudjana, N. 2011. Media Pembelajaran. Bandung: Sinar Baru Algersindo.

Sumardi, U. S., Nathael, L., Witri, R. P., dan Kusriani, F. 2021. Pengaruh Penggunaan Media Video Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik. Jurnal Edutech, 20(2): 72-86.

Sunami, M. A., dan Aslam. 2021. Peengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Video Animasi Berbasis Zoom Meeting terhadap Minat dan Hasil Belajar IPA Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. 5(4): 1940-1945.

Tim Pusdiklat Pegawai Kemendikbud. 2016. Pemanfaatan Media Pembelajaran. Jakarta: Pusdiklat Pegawai Kemendikbud.

Yunita, D., dan Astuti, W. 2017. Pengaruh Media Video Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Ditinjau DARI Keaktifan Siswa. Jurnal LP3M, 3(2): 153-159.

Yuwono, E. I., dan Antonio, T. 2015. Studi Format Audio dan Teks Untuk Modul Speech to Text. JUISI, 01(01): 11-19.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.