Pengaruh Kompetensi dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Billman Pada PT.PLN (Persero) Indarung

Afriyeni Afriyeni(1), Ningsih Fauziatul Kurnia(2),


(1) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi “KBP”, Padang
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi “KBP”, Padang

Abstract

Pertumbuhan industri makanan, minuman, farmasi dan industri lainnya yang berbahan dasar tapioka Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh variabel kompetensi dan kepuasan kerja  terhadap kinerja karyawan bagian billman pada PT. PLN (Persero) Indarung. Pengumpulan data melalui penyebaran kuisioner  kepada 30 responden dengan menggunakan teknik sampling jenuh, dimana seluruh anggota populasi dijadikan sampel, dengan menggunakan pengujian regresi linear berganda dengan bantuan aplikasi SPSS. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

Keywords

Kompetensi, kepuasan kerja, kinerja karyawan

Full Text:

PDF

References

Arda, M. (2017). Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 18(1), 45–60. https://doi.org/10.30596/jimb.v18i1.1097

Ardiana, I. D. K. R., & Brahmayanti, I. A. (2003). Kompetensi SDM UKM dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja UKM di Surabaya.

Arikunto, S. (2002). Metodologi Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Cahyaningrat, M. B., Erviantono, T., & Wismayanti, K. W. (2002). Pengaruh Kompetensi Terhadap Kinerja Pegawai Di Badan Perpustakaan , Arsip dan Dokumentasi Kota Denpasar. Jurnal Sosial Politik, 1–6.

Changgriawan, G. S. (2017). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan One Way Production. Jurnal Agora, 5(3), 1–7.

Faustino, C. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Andi Offset.

Ghazali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8), Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hadiyatno, Didik, SE, M. S. (2016). pengaruh kompetensi,kompensasi dan kepasan kerja terhadap kinerja karyawan pada PTCiomas Adisatwa Balikpapan. 1–19.

Hasibuan, M. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara.

Janosik, S. M. (2005). pengaruh kompetensi terhadap kinerja karyawan CV Inaura Anugerah Jakarta. NASPA Journal, 42(4), 1. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Kurniawan. (2017). Pengaruh Kompetensi dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Badan Keuangan Daerah Kabupaten Kolaka Timur. Publica : Jurnal Administrasi Pembangunan Dan Kebijakan Publik, 9(2), 1–10.

Lesmana, M. T. (2017). Pengaruh Kompetensi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. 6681, 665–670.

Mangkunegara, A. A. A. P. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT. Remaja Rosda Karya.

Martoyo, S. (2000). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi 4,. Yogyakarta. Penerbit : BPFE.

Mathis, dan Jackson, J. H. (2006). Human Resource Management alih bahasa. Jakarta : Salemba Empat.

Pandaleke, D. (2010). pengaruh kompetensi, kepuasan kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan/pegawai. Jurnal Emba, 4(2), 199–210.

Robbins, P. S. (2000). Human Resource Management Concept And Practices. Jakarta : PT. Preehalindo.

Rosita, T. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Pengembangan Wiraswasta, 21(2), 135. https://doi.org/10.33370/jpw.v21i2.342

Sanuddin, F. D. P., & Widjojo, A. R. (2013). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Semen Tonasa. Modus, 25(2), 217–231.

Saputra, agus tunggal. (2016). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Loyalitas Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Indonesia, 4.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Administrasi. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Sugiyono. (2017). metode penelitian bisnis. Bandung : CV.Alfabeta.

Sugiyono, P. D. (2017). metode penelitian bisnis ( suryandari sofia Yustiyani (ed.); edisi 3).

Sutrisno. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana, Jakarta.

Wibowo. (2007). Kepemimpinan, Pemerintahan Indonesia. Rafika Aditama : Bandung.

Winanti, M. B. (2011). Pengaruh Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan (Survei Pada Pt. Frisian Flag Indonesia Wilayah Jawa Barat). Majalah Ilmiah UNIKOM, 7(2), 249–267.

Wondal, R. R. (2019). Pregina R, W. (2019). Pengaruh Kompensasi, Kompetensi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Bank Artha Graha Internatonal Cabang Sam Ratulangi Manado Tbk. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(4), 5157–5166. https. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(4), 5157–5166. https://doi.org/10.35794/emba.v7i4.26024

Yuliana. (2017). Pengaruh Kompetensi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan pada PT. Haluan Star Logistic. Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis, 17(2), 135–150.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License