PENCEGAHAN STROKE BERULANG MELALUI PEMBERDAYAAN KELUARGA DAN MODIFIKASI GAYA HIDUP

Amila Amila(1), Janno Sinaga(2), Evarina Sembiring(3),


(1) Universitas Sari Mutiara Indonesia
(2) Universitas Sari Mutiara Indonesia
(3) Universitas Sari Mutiara Indonesia

Abstract

Orang yang telah mengalami serangan stroke lebih mudah terkena serangan ulang stroke dan dampaknya lebih parah dari serangan pertama dimana angka kematian dan kecacatan lebih tinggi. Karena itu, akan lebih mudah jika serangan ulang stroke dicegah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dalam deteksi tanda dan gejala stroke, pencegahan stroke berulang dan perubahan perilaku modifikasi gaya hidup. Hal ini karena hipertensi, DM merupakan penyakit terbanyak di Mutiara Home Care Medan yang merupakan faktor risiko stroke. Metode kegiatan pengabdian masyarakat meliputi pendidikan kesehatan, pemeriksaan kesehatan untuk mengidentifikasi faktor risiko hipertensi/ stroke, pemberdayaan keluarga  untuk mengenali  tanda dan gejala stroke, pengendalian faktor risiko stroke dan modifikasi gaya hidup. Hasil kegiatan menunjukkan mayoritas responden memiliki jumlah serangan stroke 1 kali (60%), mayoritas keluarga memiliki pengetahuan cukup (60%) tentang pencegahan stroke berulang, mayoritas responden memiliki resiko rendah (50%). Peningkatan pengetahuan pasien dan keluarga dalam deteksi tanda pencegahan faktor risiko stroke ditargetkan terjadi perubahan perilaku dan meningkatkan pola hidup sehat untuk mencegah stroke berulang.  

 

Keywords

Pencegahan stroke berulang, modifikasi gaya hidup, faktor risiko stroke

Full Text:

PDF

References

Misbach, J. 2011. Stroke : Aspek Diagnosis, Patofisiologi, Manajemen. Kelompok Studi Stroke Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. Jakarta : Balai Penerbit FKUI.

Kementerian Kesehatan RI. 2008. Riset Kesehatan Dasar 2008. Jakarta : Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI.

Kementerian Kesehatan RI.2013. Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta : Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI.

Mulyatsih, E. dan Ahmad, A.A.2010. Stroke : Petunjuk perawatan pasien pasca stroke di rumah. Cetakan 2. Jakarta : Balai Penerbit FKUI.

Stroke Engine 2009. Secondary Stroke Prevention. Information for patient and families.www.strokengine.ca, dilihat tanggal 6 Maret 2018.

Ginsberg, L. 2008. Lecture Notes Neurologi. Edisi kedelapan. Jakarta. Penerbit Erlangga.

Lawrence. 2010. A Summary of The Guidance Relating to Four Lifestyle Risk Factors for Reccurent Stroke. British Journal of Neuroscience Nursing, 5 (10).

Pinzon, Rizaldy dan Asanti, Laksmi. 2010. AWAS STROKE! Pengertian, Gejala, Tindakan, Perawatan, dan Pencegahan. Yogyakarta: Andi Offset.

Bethesda Stroke Centre. 2007. Faktor resiko stroke usia muda. http://www.strokebethesda.com. Diakses pada 14 Juni 2018.

Black, J.M., & Jacob, E.M. 2009. Medical surgical nursing clinical management for positive outcomes (8th ed.). St. Louis : Elsevier Saunders.

Almborg, A. H., Ulander, K., Thulin, A., & Berg, S. 2010. Discharged after stroke–important factors for healthâ€related quality of life. Journal of clinical nursing, 19(15â€16): 2196- 2206.

Wardhana, W.A. 2011. Strategi Mengatasi & Bangkit Dari Stroke. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Haghighi et al. 2009. Knowledge and attitude towards stroke risk factors, warning symptoms and treatment in an iranian population. Available at Karger AG, Basel http://www.karger.com/mpp.

Faisal, H., Rachmawati, K., & Musafaah. 2015. Tingkat Faktor Risiko Stroke Dengan Pengetahuan Masyarakat Terhadap Deteksi Dini Penyakit Stroke. 3 DK, 3(2): 79-87.

Siswanto Y. 2010. Beberapa Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Stroke Berulang (Studi Kasus RS DR. Kariadi Semarang). Semarang: Universitas Diponegoro;

Tilong, A 2013. Kitab Herbal Khusus Terapi Stoke. Edisi 3, Yogyakarta.

Soeharto, I. 2004. Serangan Jantung dan Stroke Hubungannya Dengan Lemak dan Kolesterol. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

AHA/ASA.2006. Primary prevention of ischemic stroke. http://stroke.ahajournals.org/cgi/content/full/37/6/1583#FIG 1173987 (diakses tanggal 14 Juni 2018)

Ridwanaz. 2012. Pengertian stroke, penyebab, gejala, dan cara mencegah. http://ridwanaz.com/kesehatan/pengertian-strokepenyebab-gejala-dan-cara-mencegah/. Diakses tanggal 11 November 2017.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License