PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BATAKO JUMBO UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATERI GLOBALISASI BAGI SISWA KELAS IXF SMP NEGERI 1 SAYUNG SEMESTER GENAP TAHUN 2015/2016

Sri Untari(1),


(1) Guru PPKn SMPN 9 Semarang

Abstract

Implementasi kurikulum 2006 meniscayakan pelaksanaan pembelajaran yang mengadopsi prinsip pembelajaran abad 21, yaitu Communication, Collaboration, Critical Thinking and Problem Solving, dan Creativity and Innovation yang dikenal dengan 4C. Penerapan model pembelajaran Batako Jumbo dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa kelas IXF SMP Negeri 1 Sayung dalam mempelajari materi globalisasi semester genap tahun 2015/2016, dengan bukti adanya peningkatan dari pra siklus, siklus I sampai siklus II. Penerapan model pembelajaran Batako Jumbo juga dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IXF SMP Negeri 1 Sayung dalam mempelajari materi globalisasi semester genap tahun 2015/2016. Dampak yang teramati bahwa Pembelajaran Batako Jumbo meningkatkan aktivitas siswa yang semakin bermakna terutama dalam mengembangkan pembelajaran yang kreatif dan inovatif, komunikatif, kolaboratif, serta berfikir kritis dan pemecahan masalah.

Keywords

model pembelajaran ;batako jumbo; hasil belajar;globalisasi

Full Text:

PDF

References

Aqib, Zainal, 2015, Model-model, media

dan strategi pembelajaran Kontekstual (inovatif). Jakarta: CV Yrama Widya.

Arikunto, Suharsimi, 2010, Prosedur Penelitian, Jakarta: Rineka Cipta.

Chabibah, Siti, 2012, Upaya Peningkatan

Prestasi Belajar Pendidikan

Agama Islam Dengan

Menggunakan Multimedia Pembelajaran Siswa Kelas VI Semester Genap Di SDN

Sukorejo 2 Mertoyudan Magelang, Jurusan Tarbiyah Program Studi Pendidikan Agama Islam Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Salatiga.

Cholisin, 2004, Perspektif Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Kaifa. Bandung.

DBE Usaid, 2010. Pembelajaran Aktif di Sekolah dan Kunjungan Sekolah. Paket Pelatihan Pembelajaran Aktif. Jakarta.

Hanafiah dan Suhana, 2010, Konsep

Strategi Pembelajaran. Bandung:

PT Refika Aditama.

Purwanto, 2009, Evaluasi Hasil Belajar,

Surakarta: Pustaka Belajar

Ruminiati, 2007, Pengembangan

Pendidikan Kewarganegaraan SD,

Jakarta: Dirjen Dikti Depdiknas.

Sanjaya, W., 2006, Strategi Pembelajaran.

Jakarta: Kencana Prenada Media

Group.

Sudjana, Nana, 2001, Penilaian Hasil

Proses Belajar Mengajar. Bandung:

Rosdakarya.

Suprijono, Agus, 2009,

Learning Teori

PAIKEM, Yogyakarta:

Pelajar

Tony, 2005, Buku Pintar Mind Map,

jakarta: PT Gramedia

Utama.

Usman, Moh. Uzer, 1994, Menjadi Guru

Profesional, Bandung:

Rosdakarya.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View Integralistik Stats