Pengaruh Latihan Core Stability Statis (Plank dan Side Plank) dan Core Stability Dinamis (Side Lying Hip Abduction dan Oblique Crunch) Tterhadap Keseimbangan

Zulfikar Januarshah(1),


(1) 

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis tentang: (1) pengaruh latihan Plank terhadap peningkatan keseimbangan; (2) pengaruh latihan Side Plank terhadap keseimbangan; (3). pengaruh latihan Side Lying Hip Abduction terhadap keseimbangan; (4). pengaruh latihan Oblique Crunch terhadap keseimbangan; dan (5) perbedaan pengaruh latihan Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction dan Oblique Crunch terhadap keseimbangan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode eksperimen semu. Hasil penelitian menunjukkan: (1) terdapat pengaruh yang signifikan latihan Plank terhadap peningkatan keseimbangan; (2) terdapat pengaruh yang signifikan latihan Side Plank terhadap keseimbangan; (3). terdapat pengaruh yang signifikan latihan Side Lying Hip Abduction terhadap keseimbangan; (4). terdapat pengaruh yang signifikan latihan Oblique Crunch terhadap keseimbangan; dan (5) terdapat perbedaan pengaruh latihan Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction dan Oblique Crunch terhadap keseimbangan. Berdasarkan analisa di atas, dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan keseimbangan untuk masing-masing kelompok eksperimen dan kelompok kontrol setelah diberi pelatihan Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction dan Oblique Crunch dilihat dari hasil uji-t. Terdapat juga perbedaan pengaruh dari setiap latihan terhadap keseimbangan.

 

The purpose of this study is to analyze about: (1) the effects of exercise Plank to the increase in the balance; (2) Side Plank exercise influence on the balance; (3). Side effects of exercise on the balance Lying Hip Abduction; (4). Oblique Crunch exercise influence on the balance; and (5) differences in the effects of exercise Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction and Oblique Crunch towards equilibrium. This type of research used in this research is quantitative with quasi-experimental methods. The results showed: (1) a significant difference Plank exercises to increase balance; (2) there is a significant effect on the balance of exercise Side Plank; (3). exercise a significant influence Side Lying Hip Abduction towards equilibrium; (4). exercise a significant influence on the balance Oblique Crunch; and (5) there are differences in the effects of exercise Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction and Oblique Crunch towards equilibrium. Based on the above analysis, it can be concluded that an increase in the balance for each experimental group and the control group after training by Plank, Side Plank, Side Lying Hip Abduction and Oblique Crunch seen from the t-test results. There are also differences in the effect of any exercise of the balance.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.