Penggunaan Detektor Fotoakustik Untuk Pengukuran Etilen Pada Proses Peroksidasi Lipid Yang Diinduksi Sinar Ultraviolet

Ign Edi Santosa(1),


(1) Program Studi Pendidikan Fisika, Universitas Sanata Dharma

Abstract

Pengukuran gas etilen dari proses peroksidasi lipid akibat paparan sinar ultraviolet telah dilakukan dengan menggunakan detektor fotoakustik berbasis laser CO2. Biocream dioleskan pada permukaan kaca dan dimasukkan ke dalam cuvet. Pengukuran konsentrasi etilen dilakukan selama biocream disinari dengan sinar ultraviolet. Hasil eksperimen menunjukkan bahwa etilen yang dihasilkan tergantung pada intensitas sinar ultraviolet dan jumlah lipid yang terkena paparannya.

Keywords

etilen; fotoakustik; peroksidasi lipid; ultraviolet

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 License. View My Stats