Analisis Kinerja Pengenalan Telapak Tangan Menggunakan Ekstraksi Ciri Principal Component Analysis (PCA) dan Overlapping Block

R. Rizal Isnanto(1), Ajub Ajulian Zahra(2), Eko Didik Widianto(3),


(1) Computer Science Department, Semarang State University
(2) Universitas Diponegoro
(3) Universitas Diponegoro

Abstract

Cara aman untuk mengenali seseorang adalah dengan teknologi biometrik. Telapak tangan merupakan biometrika yang masih relatif baru bila dibandingkan dengan sistem biometrika seperti wajah maupun sidik jari. Ciri yang digunakan adalah garis utama telapak tangan. Untuk mengekstraksi ciri, digunakan metode Principal Component Analysis (PCA) dan Overlapping Block, dengan metode pengenalannya menggunakan ukuran kemiripan jarak Euclidean. Pengujian dilakukan terhadap 30 individu. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan metode PCA dengan variasi jumlah 50,75, dan 100 komponen utama dihasilkan tingkat pengenalan yang sama yaitu 90%. Sedangkan pengujian menggunakan citra dengan intensitas pencahayaan yang kurang, dihasilkan penurunan pengenalan menjadi 80%. Namun, untuk pengujian menggunakan 10 responden uji di luar 30 responden latih dan uji yang terdaftar dalam basisdata tidak ada yang dikenali. Sementara itu, dengan metode overlapping block, dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa sistem identifikasi garis-garis telapak tangan memiliki tingkat keberhasilan pengenalan 100%, baik dengan menggunakan citra uji telapak tangan yang telah dilatih maupun dengan citra uji luar. Sistem hanya mampu memberikan tingkat keberhasilan 30% apabila intensitas cahaya ruangan dikurangi dan tingkat pengenalan 40% untuk perubahan jarak antara telapak tangan dengan kamera. 

Keywords

Pengenalan telapak tangan, Ekstraksi Ciri, Principal Component Analysis, Overlapping Block, Jarak Euclidean

Full Text:

PDF

References

Kumar, A., Won, D.C.M., Shen, H.C., and Jain, A.K. 2003. Personal Verification Using Palmprint and Hand Geometry Biometric. Proceedings of AVBPA, pages 668–678, Guildford, UK. June 2003.

G.S. Badrinath, K. Tiwari, and P. Gupta. 2012. An Efficient Palmprint Based Recognition System Using 1D-DCT Features, Proceedings of Intelligent Computing Technology: 8th International Conference, ICIC.

Ahmad, U. 2005. Pengolahan Citra Digital dan Teknik Pemrogramannya, Penerbit Graha Ilmu, Yogyakarta.

Adipranata, R., Handojo, A., Prayogo,I., dan Yuliana, O.Y. 2005. Perancangan dan Pembuatan Aplikasi Segmentasi Gambar dengan Menggunakan Metode Morphological Watershed, Jurusan Teknik Informatika Universitas Petra, Surabaya.

Putra, D. 2007. Sistem Verifikasi Menggunakan Garis-Garis Telapak Tangan, Universitas Udayana, Denpasar.

Putra, D. 2009. Sistem Verifikasi Biometrika Telapak Tangan dengan Metode Dimensi Fraktal dan Lacunarity, Universitas Udayana, Denpasar.

Bong, D.B.L., Tingang, R.N., Joseph, A. 2010. Palm Print Verification System, Proceedings of the World Congress on Engineering, Vol I, London, U.K.

Putra, D. 2009. Sistem Biometika, Penerbit Andi, Yogyakarta.

Munir, R. 2004. Pengolahan Citra Digital dengan Pendekatan Algoritmik,

Penerbit Informatika, Bandung .

Hidayah, N.A. 2009. Rekayasa Perangkat lunak Pengolahan Citra dan Analisis

Perilaku Intensitas Pixel ROI (Region Of Interest) Citra Radiografi Sinar-x,

Skripsi, Jurusan FMIPA Universitas Diponegoro.

McAndrew, A. 2004. An Introduction to Digital Image Processing with Matlab,

School of Computer Science and Mathematics Victoria University of Technology, Vicoria, Australia.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Scientific Journal of Informatics (SJI)
p-ISSN 2407-7658 | e-ISSN 2460-0040
Published By Department of Computer Science Universitas Negeri Semarang
Website: https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/sji
Email: [email protected]

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.