Pelatihan Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Life Skills Untuk Mewujudkan Sekolah Ramah Anak

  • Tri Suminar Jurusan Pendidikan Luar Sekolah Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Semarang
  • Tri Joko Raharjo Pendidikan Luar Sekolah, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang
  • Muarifuddin Muarifuddin Pendidikan Luar Sekolah, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang
  • Nanda Artyasta Dwi Pangestika Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Denta Septian Pamungkas Program Studi Pengembangan Kurikulum, Program Pascasarjana Universitas Negeri Semarang, Indonesia
Keywords: pendidik PAUD Nonformal, sekolah ramah anak, life skills, pembelajaran kontekstual, pelatihan.

Abstract

Sekolah ramah anak (RSA) sebagai perwujudan lingkungan pendidikan yang memiliki kondisi aman, nyaman, sehat, ramah, cerdas, ceria, berakhlak mulia dan menyenangkan bagi anak untuk belajar di sekolah. Sekolah ramah anak menjadi indikator penting dalam pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak (KLA), sebagai upaya pemenuhan hak-hak anak belajar di sekolah. Oleh karenanya, sangat penting perwujudan sekolah ramah anak oleh para pendidik yang dapat disesuaikan dengan konteks pembelajaran yang ada. Kota Semarang sendiri menargetkan lebih dari 50% pencapaian penyelenggaraan sekolah ramah anak. Oleh karenanya juga, pemilik lembaga KB/TK Islam Terpadu Bintang Kecil mengandeng akademisi Universitas Negeri Semarang untuk mewujudkan lembaga pendidikannya dapat sebagai sekolah ramah anak. Kegiatan pengabdian ini menggunakan pendekatan secara individu, mengutamakan kemampuan pendidik dalam menyusun model pembelajaran kontekstual berbasis life skil dilakukan pendampingan dengan capaian produk. Tahapan kegiatan dilakukan tahap persiapan, pelaksanaan dan evaluasi. Tahap persiapan meliputi: menjalin kemitraan dengan lembaga PAUD nonformal, mensinergikan nilai sekolah ramah anak pada lembaga PAUD mitra, menyusun perangkat pembelajaran PAUD nonformal yang bermuatan nilai sekolah ramah anak dengan kegiatan life skills, dan menyiapkan panduan bagi pendidik. Tahap pelaksanaan: dilakukan serasehan berbagi pengetahuan dan keterampilan pembelajaran untuk mewujudkan sekolah ramah anak  dengan model konteskstual yang terintegrasi dengan kecakapan hidup bagia anak usia dini. Tahap pendampingan, dilakukan ketika pendidik PAUD nonformal mempraktikan model pembelajaran kontekstual berbasis life skills pada proses pembelajaran di PAUD KB.TK Islam Terpadu Bintang Kecil. Tahap evaluasi: kemampuan pendidik memecahkan masalah dalam  menerapkan model pembelajaran kontekstual berbasis life skills tersebut pada proses pembelajaran PAUD nonformal.

References

Afriani, A. (2018). Pembelajaran Kontekstual (Contextual Teaching and Learning) dan Pemahaman Konsep Siswa. Al Muta’aliyah STAI Darul Kamal NW Kembang Kerang, I(3), 80–88. http://ejournal.kopertais4.or.id/sasambo /index.php/mutaaliyah/article/view/3005/2208
Aji, E. M. (2020). Pengaruh Kreativitas Mengajar, Kemampuan Mengelola Kelas, dan Pendidikan Life Skill Sebagai Variabel Intervening terhadap Pelaksanaan Sekolah Ramah Anak di Sekolah Dasar (Studi Empiris pada Guru SD Se-Kota Semarang). Universitas Negeri Semarang.
Akmal, A. (2015). Hak Asasi Manusia: Teori dan Praktik. UNP Press.
Alfina, A., & Anwar, R. N. (2020). Manajemen Sekolah Ramah Anak Paud Inklusi. AL-TANZIM: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 36–47. https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v4i1.975
Amalia, T. F., & Sayekti, I. C. (2016). Pengembangan Program Pendidikan Di SD Islam Internasional Al-Abidin Surakarta Dalam Menghadapi Mea. Profesi Pendidikan Dasar, 3(1), 51–57. https://doi.org/10.23917/ppd.v3i1. 2423
Antono, D., Widodo, J., Hardyanto, W., & Raharjo, T. J. (2020). Model Assessment of Learning Performance for Students Education Programs Specialists in Ear, Nose, Throat – Head and Surgery At Hospital Network. International Journal of Innovative Research in Advanced Engineering, 7(8), 318–325. https://doi.org/10. 26562/ijirae.2020.v0708.002
Artadianti, K. R., & Subowo, A. (2019). Implementasi Sekolah Ramah Anka (SRA) Pada Sekolah Percontohan Di SD Pekunden 01 Kota Semarang Sebagai Upaya Untuk Mendukung Program Kota Layak Anak (KLA). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Fitriani, S., & Istaryatiningtias. (2020). Promoting child-friendly school model through school committee as parents’ participation. International Journal of Evaluation and Research in Education, 9(4), 1025–1034. https://doi.org/10.11591/ijere.v9i4.20615
Hasibuan, A. T., & Rahmawati, R. (2019). Sekolah Ramah Anak Era Revolusi Industri 4.0 Di SD Muhammadiyah Pajangan 2 Berbah Yogyakar ta. Al-Bidayah: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 11(01), 49–76. https://doi.org/10. 14421/albida yah.v11i01.180
Kementerian Pendidikan Nasional. (2014). Permendikbud No 146 Tahun 2014., 8 (33),http://paud.kemdikbud.go.id/wp-content/u ploads/2016/04/Permendikbud-146-Tahun-201 4.pdf
Lestari, P. I., & Prima, E. (2019). Peran Ruang Publik Terpadu Ramah Anak Bagi Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 483. https://doi.org/10.31004/o bsesi.v4i1.396
Mandiudza, L. (2013). Child Friendly Schools. Greener Journal of Education Research, 3(6), 283–288. https://doi.org/10.2307/j.ctv8j5ws.7p
anduan sekolah ramah anak. (n.d.).
Rahmawati, A., & Nugroho, H. S. (2021). Analisis Implementasi Smart Society melalui Program Gerbang Hebat di Kota Semarang. Jurnal Public Policy, 7(1), 59. https://doi.org/10.35308 /jpp.v7i1.3289
Rina, G., & Karmila, M. (2020). Pendidikan Keterampilan Hidup (Life Skill) Anak Usia Dini Selama Masa Pandemi Covid-19 Di Lingkungan Keluarga. TEMATIK: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 53. https://doi.org/10.26858/te matik.v6i2.15473
Sholeh, A. N., & Humaidi, L. (2016). Panduan Sekolah dan Madrasah Ramah Anak. Erlangga.
Tresiana, N., Duadji, N., Fahmi, T., & Putri, R. D. (2018). Pelatihan Mendesain Kebijakan dan Strategi Sekolah Ramah Anak pada Satuan Pendidikan. Sakai Sambayan Jurnal Pengabdi an Kepada Masyarakat, 2(1), 41–48. https://doi .org/10.23960/jss.v2i1.48
Usman, I. (2013). Kepribadian, komunikasi, kelom pok teman sebaya, iklim sekolah dan perilaku bullying. HUMANITAS: Indonesian Psychologi cal Journal, 10(1), 49–60.
Utari, R. E. (2016). Implementasi Program Sekolah Ramah Anak Di SMP Negeri 1 Tempuran Kabupaten Magelang. Spektrum Analisis Kebijakan Pendidikan, 5(7), 695–707.
Vaidya, K. (2017). The Content and Function of School Social Work in Lalitpur, Nepal in Gene ral Frame of School Social Work (Issue Augu st). University of Lapland.
Yosada, K. R., & Kurniati, A. (2019). Menciptakan Sekolah Ramah Anak. Jurnal Pendidikan Dasar Perkhasa, 5(2), 145–154.
Published
2022-04-21