ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Ekka Aprillia

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis pengaruh pergantian manajemen, kepemilikan publik, financial distress dan ukuran KAP terhadap auditor switching. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2011 yang terdiri dari 37 perusahaan. Teknik pengambilan sampel adalah metode purposive sampling yang menghasilkan sampel sebanyak 17 perusahaan. Metode analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif dan analisis regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel pergantian manajemen, kepemilikan publik, financial distress dan ukuran KAP secara simultan berpengaruh terhadap auditor switching. Sementara itu, ukuran KAP yang secara parsial berpengaruh terhadap auditor switching, variabel lain dalam penelitian seperti pergantian manajemen, kepemilikan publik, dan financial distress tidak berpengaruh secara parsial terhadap auditor switching.

 

Abstract

The purposes of this research are to analyze the influence of management exchange, public ownership, finacial distress, and size of public accountant firm toward auditor switching. The population in this research are the banking companies listed in Indonesia Stock Exchange for year of 2008-2011 which consist of 37 companies. The sampling technique is a purposive sampling method which results for 17 samples. The data analysis method uses descriptive statistic analysis and logistic regression analysis. The result of this study shows that the following variables management exchange, public ownership, financial distress and the size of public accountant firm affect simultaneously toward auditor switching. On the other hand, the size of public accountant firm affect partially toward auditor switcging, other variabel in this research like management exchange, public ownership, and financial distress don’t affect partially toward auditor switching.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Aprillia, E. (1). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING. Accounting Analysis Journal, 2(2). https://doi.org/10.15294/aaj.v2i2.1577

References

Adityawati, Patrilia. 2011. “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pergantian Kantor Akuntan Publik pada Perusahaan Manufakatur di Indonesia”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Andra, Ichlasia Nurul. 2012. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Auditor Switching Setelah Ada Kewajiban Rotasi Audit di Indonesia”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Anisa, Wilujeng Dwi. 2011. “Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Kepemilikan Saham Publik Terhadap Pengungkapan Laporan Tahunan”. Skripsi. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Chadegani, dkk. 2011. “The Determinant Factors of Auditor Switch among Companies Listed on Tehran Stock Exchange”. International Research Journal of Finance and Economics.
Divianto. 2011. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perusahaan dalam Melakukan Auditor Switch (Studi Kasus: Perusahaan Manufaktur di BEI)”. Jurnal Ekonomi dan Informasi Akuntansi, Vol.1 No. 2.
Febriana, Varadita. 2012. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penggantian Kantor Akuntan Publik di Perusahaan Go Publik yang Terdaftar di BEI”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IMB SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
IAI. 2011. Standar Profesional Akuntan Publik. Jakarta: Salemba Empat.
Ismail, dkk. 2008. “Why Malaysian Second Board Companies Switch Auditors: Evidence of Bursa Malaysia”. International Research Journal of Finance and Economics.
Kamal, Ibrah Mustafa. 2012. “Analisis Prediksi Kebangkrutan pada Perusahaan Perbankan Go Publik di Bursa Efek Indonesia (Dengan Menggunakan Model Altman Z-Score)”. Skripsi. Makassar: Universitas Hasanuddin.
Kawijaya, Nelly dan Juniarti. 2002. “Faktor-Faktor yang Mendorong Perpindahan Auditor (Auditor Switch) pada Perusahaan-Perusahaan di Surabaya dan Sidoarjo. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol. 4, No. 2.
Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 423. 2002. (http://www.ortax.org/ortax/?mod=aturan&page=show&id=386&hlm=), diakses 4 November 2012.
Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 359. 2003. (http://www.ortax.org/ortax/?mod=aturan&page=show&id=404#), diakses 4 November 2010.
Lestari, Hana Puji. 2012. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perusahaan Manufaktur Terdaftar di BEI Melakukan Voluntary Auditor Switching”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Mulyadi. 2009. Auditing. Jakarta: Salemba Empat.
Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 17. 2008. (http://www.ortax.org/ortax/?mod=aturan&page=show&id=13177&hlm=), diakses 4 November 2010.
Prastiwi, Andi dan Wilsya, Frenawidayuarti. 2009. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pergantian Auditor: Studi Empiris Perusahaan Publik di Indonesia”. Jurnal Dinamika Akuntansi, Vol. 1, No. 1.
Pratitis, Yanwar Titi. 2012. “Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Klien dan Financial Distress terhadap Auditor Switching”. Skripsi. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Rahmawati, Filka. 2011. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perusahaan yang Terdaftar di BEI Melakukan Pergantian Kantor Akuntan Publik”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Rosid, Abdul. Penerapan Z-Score Untuk Memprediksi Kesulitan Keuangan dan Kebangkrutan Perbankan di Indonesia. http://www.docstoc.com/docs/103351472/MODUL-PERTEMUAN-KE-13-dan-14, diakses 16 Maret 2013.
Sihombing, Maida Mutiara. 2012. “Analisis Hubungan Auditor-Klien: Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Auditor Switching”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Sinarwati, Ni Kadek. 2010. “Mengapa Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Melakukan Pergantian Kantor Akuntan Publik?’. Simposium Nasional Akuntansi XIII.
Sudarno, Endinia Sulistriani. 2012. “Analisis Faktor-Faktor Pergantian Kantor
Akuntan Publik”.Diponegoro Journal of Accounting. Volume 1, Nomor 2, Tahun 2012,Halaman 1-12. (http://ejournal-sl.undip.ac.id/index.php/accounting), diakses 13 Desember 2012.
Sudjana. 2009. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.
Suparlan dan Andayani, Wuryan. 2010. “Analisis Empiris Pergantian Kantor Akuntan Publik Setelah Ada Kewajiban Rotasi Audit”. Simposium Nasional Akuntansi XII.
Susan dan Trisnawati, Estraliata. 2011. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perusahaan Melakukan Auditor Switch”. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, Vol. 13, No. 2.
Tida, Renny Pratama. 2011. “Analisis Hubungan Auditor-Klien: Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perpindahan KAP pada Perusahaan di Indonesia”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Wijayani, Evi Dwi dan Januarti, Indira. 2011. “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perusahaan di Indonesia Melakukan Auditor Switching” Simposium Nasional Akuntansi XIV Aceh 2011.
Wijayanti, Martina Putri. 2010. “Analisis Hubungan Auditor-Klien: Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Auditor Switching di Indonesia”. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.