ANALISIS NERACA PERDAGANGAN MIGAS DAN NON MIGAS INDONESIA TERHADAP VOLATILITAS CADANGAN DEVISA 2003-2013

  • Haniyah Safitri Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang
Keywords: Balance of Trade, Foreign Exchange Reserves, Indonesia

Abstract

Abstrak

___________________________________________________________________

Cadangan devisa adalah asset ataupun aktiva dari bank sentral. Cadangan devisa tersimpan dalam mata uang asing seperti dolar, euro, yen dan digunakan untuk perdagangan internasional dan membiayai perekonomian sebuah negara. Cadangan ini tersimpan dalam neraca pembayaran. Krisis Asia 1997 dulu, membuat Indonesia mengalami krisis moneter yang berkepanjangan. Hal ini berdampak terhadap perdagangan internasional (Ekspor Impor) dan mengalami krisi nilai tukar. Mempengaruhi perekonomian kita dan mengakibatkan kita kehilangan kepercayaan negara lain terkhususnya Negara Dunia Pertama. Judul jurnal ini adalah “ Analisis Neraca Perdagangan Migas dan Nonmigas Indonesia Terhadap Volatilitas Cadangan Devisa “. Neraca perdagangan migas dan nonmigas Indonesia mengakibatkan volatilitas yang berdampak tergerusnya cadangan devisa dan melemahnya nilai tukar rupiah.

Abstract

___________________________________________________________________

Foreign exchange reserves is an asset of central Bank. It has saved by reserve currency like dolar, euro, yen and uses for beganing international trade and covered the economic of the country. It saved in a Balance Payment (BOP) Prior to the 1997 Asia economic crisis, make Indonesia got a long time crisis monetary. It effected to the international trade (Export and Import) and got the exchange rate crisis. The influence our economy and we lost trust from another country especially’ The First Country’ and causes decrease our Balance Of Payment. The title of this journal is "Analysis of Oil and Non-oil Trade Balance Indonesia Against Volatility Reserves". Oil and non-oil trade balance volatility impacting Indonesia resulted in erosion of foreign reserves and a weakening of the exchange rate. © 2014 Universitas Negeri Semarang
How to Cite
Safitri, H. (1). ANALISIS NERACA PERDAGANGAN MIGAS DAN NON MIGAS INDONESIA TERHADAP VOLATILITAS CADANGAN DEVISA 2003-2013. Economics Development Analysis Journal, 3(2). https://doi.org/10.15294/edaj.v3i2.3843