Aktivitas Siswa dalam Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri pada Mata Pelajaran IPS Siswa Kelas VIII Smp N 29 Semarang Tahun Ajaran 2018/2019
Main Article Content
Abstract
The purpose of this study is to find out how students' activities in the application of inquiry learning
models in social studies subjects. The population of this study was all eighth grade students with 8
classes. In this study the sampling technique used random sampling. The sample was taken from
25% of the study population. Because the sample is considered homogeneous so that in sampling to
facilitate research taken from two classes randomly selected from the selection obtained classes VIII
C and VIII D. Data collection techniques used were questionnaires. Data analysis techniques using
descriptive analysis. The results showed the level of student learning activities in Inquiry learning
included the criteria of less active, indicated by the activities of students in orientation, formulating
problems, collecting data and testing hypotheses, classically 46% of students' active activities, and
54% less active.
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana aktivitas siswa dalam penerapan
model pembelajaran inkuiri pada mata pelajaran IPS. Populasi penelitian ini adalah
seluruh siswa kelas VIII yang jumlahnya ada 8 kelas. Dalam penelitian ini teknik
pengambilan sampel menggunakan random sampling.Sampel penelitian ini diambil dari
25% dari populasi penelitian. Karena sampel dianggap homogen sehingga dalam
pengambilan sampel untuk memudahkan penelitian diambil dari dua kelas yg dipilih
secara acak dari pemilihan tersebut diperoleh kelas VIII C dan VIII D. Teknik
pengumpulan data yang digunakan adalah angket. Teknik analisis data menggunakan
analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan tingkat aktivitas belajar siswa dalam
pembelajaran Inquiry termasuk kriteria kurang aktif, ditunjukkan dengan aktivitas siswa
dalam orientasi, merumuskan masalah, mengumpulkan data dan menguji hipotesis,
Secara klasikal aktivitas belajar siswa 46% Aktif, dan 54% kurang Aktif.