MANAJEMEN PEMBIAYAAN PENDIDIKAN DI MADRASAH ALIYAH
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kesenjangan pembiayaan antara sekolah di desa dan di kota. Di sisi lain sekolah di desa dituntut untuk mampu menyelenggarakan pendidikan bermutu dengan biaya yang terjangkau. Maka dari itu diperlukan pengelolaan pembiayaan pendidikan yang efektif dan efisien. studiini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses manajemen pembiayaan pendidikan di MA Ribhul Ulum. Manajemen pembiayaan di MA Ribhul Ulum dimulai dari perencanaan, pencatatan, pengawasan serta pertanggungjawaban keuangan. Proses perencanaan keuangan di MA Ribhul Ulum dimulai dengan mengadakan rapat pleno, mengidentifikasi penerimaan dan pengeluaran, menyusun, mengusulkan, revisi, hingga pengesahan RAPBM.Dokumen-dokumen dalam pencatatan keuangan di MA Ribhul Ulum seperti buku kas, faktur, buku pembantu kas, buku penerimaan gaji, buku pembantu bank, laporan keuangan, dan buku tabungan telah mampu menjelaskan kondisi keuangan yang ada di MA Ribhul Ulum.Proses mengawasan di MA Ribhul Ulum dimulai dengan menentukan standar,membandingkan pelaksanaan dengan standar, mengidentifikasi penyimpangan, hingga penemuan solusi atas penyimpangan. Dalam proses pertanggungjawaban keuangan di MA Ribhul Ulum dimulai dengan penyusunan laporan pertanggungjawaban keuangan hingga pengesahan laporan keuangan.Sehubungan dengan manajemen pembiayaan pendidikan, diharapkan madrasah mampu mempertahankan dan melaksanakan manajemen pembiayaan secara efektif, efisien, serta transparan sehingga, apa yang telah direncanakan sesuai dengan tujuan madrasah dapat dicapai.
The research was distributed by financing gap between schools in the village and in the city. On the other hand the school in the village is claimed to be able to organition education quality with affordability. Therefore necessary management focus on the quality of education, with the utilization of the Fund's resources effectively and efficiently. This field study using qualitative descriptive analysis method that aims to find out how the education financing process management in MA.Financing management in MA started with planning, record-keeping, supervision and financial accountability. In the process of financial planning or preparation of RAPBM (plant income and expenditure madrasah ) has been done systematically and using the principle of effective and efficient.Documents in financial record-keeping in MA as the cash book, receipt book, cash helper salaries, associate book bank, and the financial statements has been able to explain the financial conditions that exist in MA.The process of surveillance in MA using RAPBM as the standard, the supervision carried out by the head internally madrasah, while surveillance external conducted by Government and foundations.Financial accountability reports compiled by the head of the madrasa and Treasurer of the madrasa. Financial accountability report was compiled to the Government every three months, while financial accountability reports to the Foundation of laid out at the end of the year.