KEEFEKTIFAN METODE PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DAN THINK PAIRS SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA
Main Article Content
Abstract
Permasalahan utama yang menjadi kendala dalam proses pembelajaran adalah terkait keaktifan siswa selama proses pembelajaran. Siswa hanya terfokus pada guru, sehingga siswa menjadi bosan dan pasif. Selain itu masih kurangnya pengembangan varasi dalam pembelajaran. Hal tersebut perlu adanya pengembangan variasi dalam pembelajaran dengan menerapkan metode pembelajaran yang mengutamakan keaktifan siswa dalam pembelajaran, metode tersebut adalah metode pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) dan Think Pairs Share (TPS). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen. Penentuan kelas Sampel dengan cara cluster random sampling, terpilih kelas X1 sebagai kelas kontrol dengan metode pembelajaran Think Pairs Share (TPS) dan kelas X2 sebagai kelas Eksperimen dengan metode pembelajaran Numbered Heads Together (NHT). Berdasarkan hasil uji tahap akhir, diperoleh nilai rata-rata kelas eksperimen meningkat yaitu 77,07 sedangkan kelas kontrol yaitu 70,04. Nilai rata-rata posttest kelas eksperimen lebih tinggi dibanding kelas kontrol.
The main problems were are an obstancle in the process of learning is related to activity of students during the learning process. Students are only focused on the teacher, so that students become bored and passive. In addition to the lack of development in learning varasi. It is necessary of the developmnet of varation in learning by applying active learning method that promotes student learning, the method thet promotes student learning, the method is a method learning Numbered Heads Together (NHT) and the Think Pairs Share (TPS). Determination of sample by Cluster random sampling, was selected as a control class X1 class with learning method Think Pairs Share (TPS) and X2 class as a class experiment with teaching methods Numbered Heads Together (NHT). Based on the results of the final phase of testing, the average values obtained experimental class higher than the control class.
Article Details
References
Rifa’i, Ahmad dan Catharina Tri Anni. 2009. Psikologi Pendidikan. Semarang : UNNES
Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran: berorientasi standar proses pendidikan. Jakarta: Kencana
Sukwiaty, dkk. 2006. Ekonomi SMA Kelas X. Bandung: Yudhistira
Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning (teori dan aplikasi PAIKEM). Yogyakarta: pustaka pelajar
Trianto, 2007. Metode-metode pembelajaran inovatif berorientasi kontrutivistik. Jakarta : Prestasi Pustaka Publisher
Uno, B. Hamzah. 2008. Model Pembelajaran menciptakan proses belajar mengajar yang kreatif dan efektif. Jakarta: Bumi Aksara
Wena, Made. 2009. Strategi pembelajaran inovatif kontemporer (suatu tinjuan konseptual. Jakarta : bumi Aksara