UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MATERI INTERAKSI SOSIAL MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN MIND MAPPING PADA PESERTA DIDIK KELAS VII D SMP NEGERI 26 SEMARANG
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh temuan dan observasi di SMP Negeri 26 Semarang kelas VII D dimana ketuntasan kelas hanya sebesar 38,1%. Oleh karena itu, perlu upaya untuk mengatasi masalah tersebut dengan menerapkan metode pembelajaran inovatif yaitu metode pembelajaran mind mapping. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran menggunakan metode pembelajaran mind mapping dalam upaya meningkatkan aktivitas dan hasil belajar peserta didik kelas VII D SMP Negeri 26 Semarang. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang kegiatannya terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi yag terbagi dalam dua siklus. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas VII D SMP Negeri 26 Semarang Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode mind mapping dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar peserta didik. Hasil observasi menunjukkan nilai rata-rata hasil belajar peserta didik siklus I 71,18 dan siklus II 76,06. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan pendekatan kata konsep dapat meningkatkan kemampuan peserta didik.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
References
Arikunto, S., Suhardjono., & Supardi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Aqib, Z. 2006. Penelitian Tindakan Kelas bagi Pengembangan Profesi Guru. Bandung: Yrama Widya.
BSNP. 2009. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi. Jakarta: Depdiknas.
Dian, L. 2013. Pengembangan Model Dan Metode Pembelajaran Dalam Dinamika Belajar Peserta didik. Yogyakarta: CV Budi Utama.
Dimyati., & Mudjiono. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
Fajar, A. 2009. Portofolio Dalam Pelajaran IPS. Bandung: PT Remaja Kosdakarya.
Farida, I. 2017. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: AR-Ruzz.
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.
Hamalik, Oemar. 2011. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.
Hartono, R. 2008. Ragam Model Mengajar yang Mudah Diterima Murid. Yogyakarta: Diva Press.
Kurniasih, I., & Sani, B. 2016. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Mulyasa, E. 2003. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Priansa, D. J. 2017. Gembira Belajar dengan Mind Mapping. Jakarta: Gramedia.
Purwanta, W., & Rahardja, P. 2016. Pengembangan Strategi & Model Pembelajaran. Bandung: Pustaka Setia.
Sanjaya, W. 2007. Strategi Pembelajaran (Berorientasi Standar Proses Pendidikan). Jakarta: Prenada Media Group.
Sari. 2013. Peningkatan Pemahaman Konsep Koperasi dengan Menggunakan Metode Pembelajaran Crossword Puzzle. Skripsi: Universitas Negeri Sebelas Maret.
Silberman, Mel. 2009. Active Learning: 101 Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani.
Slameto, 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi, Jakarta: Rineka Cipta.
Slavin, R. E. 2009. Cooperative Learning. Bandung: Nusa Media.
Sudjana, N. 2014. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Sugiharsono. 2013. Belajar & Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kharisma Putra Utara.
Suprijono, A. 2011. Cooperative Learning Teori & Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Thobroni, M., & Mustofa, A. 2013. Media Pembelajaran Aktif. Bandung: Nuansa Cendekia.