- Abstract viewed - 571 times
- PDF downloaded - 1541 times
Affiliations
Amma Aisyah
unnes
Nuni Widiarti
Affiliation not stated
F Widhi Mahatmanti
Affiliation not stated
How to Cite
Most read articles by the same author(s)
- Laili Faridatuzzahro, Sri Mantini Rahayu Sedyawati, Nuni Widiarti, PENURUNAN NILAI BOD COD LIMBAH TAHU MENGGUNAKAN TANAMAN Cyperus papirus SISTEM WETLAND , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 4 No 1 (2015)
- Nuni Widiarti, Endah Fitriaini Rahayu, SINTESIS CaO.SrO DAN APLIKASINYA PADA REAKSI TRANSESTERIFIKASI MINYAK JELANTAH MENJADI BIODIESEL , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 5 No 1 (2016)
- Luluatul Maghfiroh, F Widhi Mahatmanti, Ella Kusumastuti, ADSORPSI REMAZOL BRILLIANT BLUE MENGGUNAKAN ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI ABU LAYANG BATUBARA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 6 No 1 (2017)
- Sigit Priatmoko, Didi Subagja, Nuni Widiarti, Sintesis Ni-Tio2 Dan Nio-Tio2 Dan Aktivitasnya Dalam Degradasi Metilen Biru , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 6 No 1 (2017)
- Yunan Gumara Yudhistira, Endang Susilaningsih, Nuni Widiarti, Efisiensi Penurunan Kadar Logam Berat (Cr dan Ni) dalam Limbah Elektroplating secara Elektrokoagulasi Menggunakan Elektroda Aluminium , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 1 (2018)
- Yogo Setiawan, F Widhi Mahatmanti, Harjono Hanis, Preparasi dan Karakterisasi Nanozeolit dari Zeolit Alam Gunungkidul dengan Metode Top-Down , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 1 (2018)
- Siska Shelvia Deviani, F. Widhi Mahatmanti, Nuni Widiarti, SINTESIS DAN KARAKTERISASI ZEOLIT DARI ABU SEKAM PADI MENGGUNAKAN METODE HIDROTERMAL , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 1 (2018)
- Endang Susilowati, F Widhi Mahatmanti, Sri Haryani, Sintesis Kitosan-Silika Bead Sebagai Pengadsorpsi Ion Logam Pb(II) pada Limbah Cair Batik , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 2 (2018)
- Irwandari Rahma Nur Ratri, Ella Kusumastuti, F Widhi Mahatmanti, Immobilisasi Ion Logam Berat Ni2+ dan Cr3+ pada Geopolimer Berbasis Abu Layang dan Serat Daun Nanas , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 2 (2018)
- Duwanda Anwaristiawan, Harjito Harjito, Nuni Widiarti, Modifikasi Katalis BaO/Zeolit Y pada Reaksi Transesterifikasi Minyak Biji Jarak (Jatropha Curcas L.) menjadi Biodiesel , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 7 No 3 (2018)
Modifikasi Katalis BaO/Zeolit Y pada Reaksi Transesterifikasi Minyak Biji Jarak (Jatropha Curcas L.) menjadi Biodiesel
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik katalis berdasarkan analisis gugus fungsi, kristalinitas, luas permukaan, serta aktifitas katalitik katalis BaO/Zeolit Y pada reaksi transesterifikasi minyak jarak menjadi biodiesel. Preparasi katalis dilakukan dengan metode impregnasi. Reaksi transesterifikasi dilakukan dengan menggunakan variasi waktu selama 30, 60, 90, dan 120 menit serta variasi jenis katalis BaO/Zeolit Y sebesar 1,2,4, dan 8%. Analisis kristalinitas pada 2ÆŸ= 6; 15,6 dan 23,5 menunjukkan terjadinya penurunan intensitas dengan semakin bertambahnya oksida logam. Analisis karakteristik gugus fungsi menunjukan komposisi katalis tidak mengalami perubahan, vibrasi renggangan asimetri Si-O, Al-O dan double ring masih dapat dilihat pada bilangan gelombang 1043, 803 dan 582 cm-1. Analisis karakteristik luas permukaan menunjukan penurunan setelah dilakukan pengembanaan. Aktifitas katalitik dari reaksi transesterifikasi berdasarkan rendemen biodiesel, diperoleh katalis optimum pada BaO/Zeolit Y 2%, Sedangkan waktu reaksi terbaik berlangsung selama 120 menit. Rendemen biodeiesel berdasarkan metil ester yang terbentuk diperoleh yield 94%.