Pelayanan Antenatal Care di Puskesmas

Main Article Content

Hesti Tri Wiyandani

Abstract

ABSTRAK

Di Puskesmas Penawangan II terdapat beberapa prosedur pemeriksaan antenatal care tidak terlaksana secara menyeluruh oleh bidan pemeriksa dan terdapat 20,1 % ibu hamil resiko komplikasi dan terdapat 31,7% ibu hamil yang masuk dalam kategori 4T. Penelitian kualitatif dengan teori Discrepancy Evaluation Model (DEM) yaitu membandingkan standar pelayanan dengan hasil dilapangan. Penelitian ini dilakukan pada 3 bidan dan 6 ibu hamil di Puskesmas Penawangan II Kabupaten Grobogan. Sumber daya manusia kesehatan di Puskesmas Penawangan II dalam pendidikan sudah memenuhi kriteria dan dalam pelatihan terdapat satu informan yang belum pernah mengikuti pelatihan. Sarana dan prasarana di Puskesmas Penawangan II dalam persyaratan bagunan sudah memenuhi standar minimal sedangkan dalam peralatan pemeriksaan ibu hamil terdapat beberapa alat yang tidak memenuhi standar minimal. Pelaksanaan 10T di Puskesmas Penawangan II sudah dilaksanakan akan tetapi masih ada pelayanan yang belum terlaksana dengan baik dan menyeluruh. Pelayanan antenatal care di Puskesmas Penawangan II perlu untuk melakukan perbaikan agar pelayanan yang diberikan meningkat.


ABSTRACT


Antenatal Care at Penawangan II Health Center checking procedure that not implemented thoroughly by the midwife and there is 20,1% pregnant mothers at risk of complications and 31,7% pregnant mothers included into 4T category. Qualitative study with Discrepancy Evaluation Model (DEM) theory that is comparing the service standard with the results on the field. This research was conducted on 3 midwife and 6 pregnant mothers in Penawangan II Health Care Grobogan District. Human resources of health in Penawangan II Health Care has meet the criteria of education and there is one informant who have not attend Antenatal Care program’s training in 10T services. Facilities and infrastructure in Penawangan II Health Care has fulfilled the minimum standard of building requirements while in the maternity equipment there is some equipment that not fulfil the minimum standard. 10T in Penawangan II Health Care have implemented but there is still some services that have not done correctly and comprehensive. Antenatal care services at the Penawangan II Health Center need to make improvements so that the services provided increase.

Article Details

How to Cite
Wiyandani, H. (2019). Pelayanan Antenatal Care di Puskesmas. HIGEIA (Journal of Public Health Research and Development), 3(4), 579-587. https://doi.org/10.15294/higeia.v3i4.31870
Section
Articles