TY - JOUR AU - Maria Loban AU - Mungin Wibowo AU - Edy Purwanto PY - 2017/09/06 Y2 - 2024/03/29 TI - Model Bimbingan Kelompok menggunakan Games untuk Meningkatkan Hubungan Interpersonal Siswa JF - Jurnal Bimbingan Konseling JA - JUBK VL - 6 IS - 1 SE - Articles DO - 10.15294/jubk.v6i1.17436 UR - https://journal.unnes.ac.id/sju/jubk/article/view/17436 AB - Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui pelaksanaan bimbingan kelompok,     (2) menganalisis tingkat hubungan interpersonal siswa di SMP Negeri 5 Kota Kupang, (3)  menghasilkan model bimbingan kelompok menggunakan games untuk meningkatkan hubungan interpersonal siswa (4) mengetahui efektivitas model bimbingan kelompok yang dikembangkan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D). Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IX SMP Negeri 5 Kota Kupang yang berjumlah 256 orang, sedangkan jumlah sampel  sebanyak 10 siswa dipilih secara purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) bimbingan kelompok sudah dilaksanakan namun, belum menggunakan teknik tertentu dalam pelaksanaannya; (2) hasil penyebaran skala hubungan interpersonal pada 62 siswa kelas IX SMP Negeri 5 Kota Kupang diketahui bahwa 45,16% siswa berada pada kategori kurang;  (3) dihasilkan model bimbingan kelompok menggunakan games untuk meningkatkan hubungan interpersonal siswa, (4) model bimbingan kelompok efektif untuk meningkatkan hubungan interpersonal siswa.This study aimed to: (1) investigate the implementation of group guidance, (2) analyze the level of student interpersonal relationships, (3) produce model of group guidance using games to improve students' interpersonal relationships, (4) determine the effectiveness of the group guidance model. The method used in this study was Research and Development (R & D). The population in this study were the entire nine grade students totaling 256 people, whereas the total sample was 10 students selected by purposive sampling. The results showed that: (1) the group guidance has been implemented, however they have not used certain techniques in practice, (2) the results of scale deployment of interpersonal relationships in 62 students of class IX known that 45,16% of students are in the low category, (3) produce a model of group guidance using games to increase students interpersonal relationships, (4) the model  of group guidance using games is effective to improve students’s interpersonal relationships. ER -