PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BAHASA ARAB SEBAGAI PENUNJANG PEMBELAJARAN TARAKIB (QAWAID) KELAS VII MTS NEGERI 1 SEMARANG

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Khotimatun Nafiah
Retno Purnama Irawati

Abstract

Abstrak

___________________________________________________________________

Tujuan penelitian ini adalah (1) Mendeskripsikan analisis kebutuhan siswa dan guru kelas VII MTS Negeri 1 Semarang terhadap buku penunjang tarakib, (2) Mendeskripsikan penilaian ahli dan guru bahasa Arab MTS Negeri 1 Semarang terhadap prototipe buku penunjang tarakib bahasa Arab kelas VII, (3) Mendeskripsikan prototipe buku penunjang tarakib bahasa Arab kelas VII, dan (4) Mengetahui hasil uji coba buku ajar penunjang pembelajaran tarakib terhadap siswa kelas VII MTs Negeri 1 Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan Research and Development (R&D) sampai pada tahapan ke enam yaitu tahap

##plugins.themes.academic_pro.article.details##