Prototipe Media Webquest dengan Model Flipped Classroom di Universitas Terbuka

Main Article Content

Lusi Rachmiazasi Masduki
Edi Prayitno

Abstract

Mahasiswa universitas terbuka mayoritas telah menggunakan pembelajaran berbasis web, akan tetapi dalam web universitas terbuka belum menyajikan video pembelajaran yang dikemas secara bagus dengan di upload di menu webnya, kemudian mahasiswa FKIP jurusan pendidikan matematika dalam tutorial online belum disajikan suplemen materi berupa web tambahan yang disesuaikan dengan kebutuhan mata kuliah pendidikan matematika II.


Penelitian R & D ini bertujuan untuk mengembangkan media webquest dengan model flipped classroom. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk desain webquest telah divalidasi oleh 2 orang validator dari UNISSULA dan UPGRIS Semarang dengan rata-rata validasinya 88,5 dan 92,5 artinya produk webquest layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran mata kuliah pendidikan matematika II di universitas terbuka, kemudian webquest telah diterapkan dalam proses tutorial dengan mahasiswa wajib untuk membuka materi, video pembelajaran, quiz dan respon timbal balik mahasiswa dengan mahasiswa wajib membukanya di rumah masing-masing sebelum proses tutorial online.

Article Details

How to Cite
Masduki, L. R., & Prayitno, E. (2017). Prototipe Media Webquest dengan Model Flipped Classroom di Universitas Terbuka. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 274-280. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/21601
Section
Articles

References

Arifin, Zainal. 2011. Penelitian Pendidikan Metode dan Paradigma Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Arikunto, Suharsimi. 2012. Dasar–Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Curtis J.Bonk and Charles R Graham.2006. the handbook of blended learning, global perspectives local design. San Fransisco : John Wiley & Son
Darmawan, Deni. 2014. Pengembangan E-Learning Teori dan Desain. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Dewi, Tiara Intani. 2014. Pengembangan Media Pembelajaran Komik Matematika Berbantu Corel Draw Melalui Pembelajaran Berbasis Blended Leaning Pada Materi Statistika SMA. Prosiding Mathematics and Science Forum.
Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar Edisi Revisi 2011. Jakarta: Rineka Cipta.
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung : CV Pustaka Setia
Komalasari, kokom. 2013. Pembelajaran Kontekstual Konsep dan Aplikasi. Bandung : PT Refika Aditama
Koohang, A. 2009. A learner-centered model for blended learning design. International Journal of Innovation and Learning, 6(1), 76 – 91.
Lusi dan Eem.2013. Analisis Tingkat Kepuasan Mahasiswa Terhadap Layanan Tutorial Online pada MK Kurikuler Matematika SMA. Jurnal Aksioma, Vol 4,No. 2.
Lusi dan Paridjo. 2014. Pengembangan Media Matiklopedia (Matematika Ensiklopedia) berbasis Character Building di Sekolah Dasar Jurnal Aksioma, Vol 5,No. 2.
McGinnis, M. 2005. Building A Successful Blended Learning Strategy(http://ltimagazine.com/ltimagazine/article/articleDetail.jsp?id=167425), diakses tanggal 20 Januari 2016
Munir. 2013. Multimedia Konsep dan Aplikasi dalam Pendidikan. Bandung : Alfabeta.
Mokhtari, Mortaza N. 2013. Research on Negative Effect on E-Learning. International Journal of Mobile Network Communication & Telematics (UMNCT). Vol 3. No.2
Prayitno, Edi dkk (2014). Pengembangan e-Modul dengan Model Guided Note Taking Pada Mata kuliah Pendidikan Matematika II di UPBJJ UT Semarang, Jurnal Aksioma Vol. 5 No. 9 hal 55-62
Pribadi, Benny A. 2009. Langkah Penting Merancang Kegiatan Pembelajaran yang Efektif dan Berkualitas Model Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat.
Rahmawati Rizki, dkk. 2015. Keefektifan Penerapan E-Learning Quipper School Pada pembelajaran Akuntansi di SMA Negeri 2 Surakarta. Jurnal “Tata Arta” UNS, Vol. 1 No.1
Sanjaya, wina. 2012. Media Komunikasi Pembelajaran. Jakarta : Kencana.
Setyosari, Punaji. 2012. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta : Kencana.
Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito.
Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sukestyarno dkk. 2008. The effective learning of mathematics: central tendency using integrated and discovery strategy based on technology application Jurnal IJERN, Vol 10, No. 2.
Sukestyarno dkk. 2012. developing heroics cooperative learning model based on technology and SWOT analysis orientation on mathematics at SMA, Jurnal IJERN, Vol 11, No. 2.
Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Syarif, Izuddin. 2012. Pengaruh Model Blended Learning Terhadap motivasi dan Prestasi Belajar Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, Vol 2,No. 2.
Wasis. 2011. Pembelajaran Berbasis Blended Learning. Bahan Pelatihan dan Lokalkarya Kepala Sekolah dan Guru Yayasan Perguruan Kristen Harapan.