Kajian Teori: Pengembangan Bahan Ajar Transformasi Geometri Berbasis Outdoor Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis

Main Article Content

Adhila Nindarista
Amidi Amidi

Abstract

Kontribusi matematika berdampak sangat besar dalam memberikan perubahan pendidikan dikarenakan matematika sebagai ilmu yang universal, yakni keterlibatannya di berbagai disiplin ilmu. Dalam mempelajari matematika harus menguasai konsep sebelumnya sebagai syarat untuk memperdalam konsep berikutnya. Demikian peserta didik harus memiliki kemampuan representasi matematis sebagai dasar dalam mempelajari matematika. Melalui pengalaman peserta didik dapat membangun ide-ide matematika atau skema kognitif yang dikemas berupa bahan ajar berbasis outdoor learning. Pengembangan bahan ajar digunakan untuk membantu pendidik atau instruktur dalam melaksanakan proses pembelajaran yaitu dapat menciptakan lingkungan pembelajaran yang berpusat kepada peserta didik. Strategi outdoor learning menggunakan objek yang berhubungan langsung dengan peserta didik terkait konsep matematika khususnya transformasi geometri sehingga dapat memberikan pembelajaran yang berkesan dan bermakna. Transformasi geometri merupakan perubahan posisi (perpindahan) dari suatu posisi awal. Studi literatur dalam penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif dengan berbagai kajian kepustakaan, sehingga berbagai sumber tertulis yang relevan dapat digunakan penulis. Hasil studi pengembangan bahan ajar transformasi geometri berbasis outdoor learning dapat meningkatkan kemampuan representasi matematis peserta didik. Penelitian ini dapat dikembangkan sebagai riset bagaimana proses pengembangan bahan ajar transformasi geometri berbasis outdoor learning dapat meningkatkan kemampuan representasi matematis peserta didik.

Article Details

How to Cite
Nindarista, A., & Amidi, A. (2022). Kajian Teori: Pengembangan Bahan Ajar Transformasi Geometri Berbasis Outdoor Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 5, 592-597. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/54695
Section
Articles

References

Akbar, P., Hamid, A., Bernard, M., & Sugandi, A. I. (2018). ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN DISPOSISI MATEMATIK SISWA KELAS XI SMA PUTRA JUANG DALAM MATERI PELUANG. Journal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, II, 144-153. doi:https://doi.org/10.31004/cendekia.v2i1.62
AMALUDDIN, L. O., RAHMAT, SURDIN, RAMADHAN, M. I., HIDAYAT, D. N., SEJATI, A. E., . . . FAYANTO, S. (2019, September). The Effectiveness of Outdoor Learning in Improving Spatial Intelligence. Journal for the Education of Gifted Young Scientists, VII, 717-730. Retrieved from http://jegys.org
Asmara, A. S., & Junaedi, I. (2018). Trend Paradigma Dalam Pendidikan Matematika. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, VIII, 309-314. doi:https://doi.org/10.24246/j.js.2018.v8.i3.p309-314
Asmara, W., Haji, S., & Hanifah. (2018, Oktober). Penggunaan Bahan Ajar Outdoor Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis . JTAM: Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika, II, 28-131.
Cintami, & Mukminan. (2018). Efektivitas outdoor study untuk meningkatkan hasil belajar Geografi berdasarkan locus of control di sekolah menengah atas Kota Palembang. SOCIA: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, xv, 164 – 174.
Hanafi, M., Wulandari, K. N., & Wulansari, R. (2017, Desember). TRANSFORMASI GEOMETRI ROTASI BERBANTUAN SOFTWARE GEOGEBRA. FIBONACCI : Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika, III, 93-101.
Handayani, I. M., & Sulisworo, D. (2021, Maret). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBANTUAN GEOGEBRA PADA MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI. JURNAL EQUATION, IV, 47-59.
Lijie, Z., Zongzhao, M., & Ying, Z. (2020, November). THE INFLUENCE OF MATHEMATICS ATTITUDE ON ACADEMIC ACHIEVEMENT: INTERMEDIARY ROLE OF MATHEMATICS LEARNING ENGAGEMENT. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, IV, 460-467.
Mandasari, N. (2018). ELABORASI KOGNITIF DALAM PROSES ABSTRAKSI KONSEP MATEMATIKA., (pp. 399-405).
Mandur, K., Mandur, K., & Suparta, I. N. (2016). KONTRIBUSI KEMAMPUAN KONEKSI, KEMAMPUAN REPRESENTASI, DAN DISPOSISI MATEMATIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMA SWASTA DI KABUPATEN MANGGARAI. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Missio,, VIII, 65-72.
Mulyaningsih, S., Marlina, R., & Effendi, K. N. (2020). Analisis Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMP dalam Menyelesaikan Soal Matematika. JKPM (Jurnal Kajian Pendidikan Matematika), VI, 99-110.
Muthmainnah, R. N., & Purnamasari, M. (2019). ANALISIS FAKTOR PENYEBAB PESERTA DIDIK DENGAN IQ TINGGI MEMPEROLEH HASIL BELAJAR MATEMATIKA RENDAH. FIBONACCI : Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika, V, 81-86.
Nurafni, A., Pujiastuti, H., & Mutaqin, A. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Trigonometri Berbasis Kearifan Lokal. Journal of Medives : Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, IV, 71-80.
Oktaria, M., Alam, A. K., & Sulistiawati. (2016). Penggunaan Media Software GeoGebra untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMP Kelas VIII. KREANO: Ju r n a l M a t e m a t i ka K r e a t i f- I n o v a t i f, VII, 108-116. doi:http://dx.doi.org/10.15294/kreano.v7i1.5014
Panduwinata, B., Tuzzahra, R., Berlinda, K., & Widada, W. (2019, Desember). Analisis Kesulitan Representasi Matematika Siswa Kelas VII Sekolah Menengah Pertama Pada Materi Sistem Persamaan Linier Satu Variabel. Jurnal Pendidikan MatematikaRaflesia, IV, 202-210.
Purnama, R. N., Kusmaryono, I., & Basir, M. A. (2019). Analisis Kemampuan Representasi Matematis Siswa Kelas VIII SMP Al Fattah Semarang. Kontinu: Jurnal Penelitian Didaktik Matematika, III, 23-36.
Rawa, N. R., Bela, M. E., & Pegi, M. J. (2021). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR GEOMETRI DATAR BERBASIS MODEL LEARNING CYCLE 7E UNTUK SISWA SMP. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, VIII, 25-37. doi:https://doi.org/10.38048/jipcb.v8i1.132
Shodikin, A. (2017). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KALKULUS INTEGRAL BERBASIS ANIMASI. Aksioma: Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro, VI, 1-11.
Sjöblom, P., & Svens, M. (2019). Learning in the Finnish outdoor classroom: Pupils’views. JOURNAL OF ADVENTURE EDUCATION AND OUTDOOR LEARNING, XIX, 301–314. doi:https://doi.org/10.1080/14729679.2018.1531042
Soeyono, Y. (2014, Desember). Pengembangan Bahan Ajar Matematika dengan Pendekatan Open-ended untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis dan Kreatif Siswa SMA . PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan Matematika, IX, 205-218. Retrieved from http://journal.uny.ac.id/index.php/pythagoras
Taqwan, B., & Haji, S. (2019, Juni). Pengaruh Pembelajaran Luar Kelas (Outdoor Learning) Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas VII SMP Negeri 05 Seluma. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, IV, 10-18.
Widyaningrum, R. (2011). TAHAPAN J. BRUNER DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT DI SEKOLAH DASAR (SD/MI). Jurnal Cendekia, IX, 65-80.
Wijaya, C. B. (2018). Analisis Kemampuan Representasi Matematis Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Lingkaran Pada Kelas VII-B Mts Assyafi’iyah Gondang. Suska Journal of Mathematics Education, IV, 115-124.
Winarso, W., & Yuliyanti, D. D. (2017, September). Pengembangan Bahan Ajar Matematika Berbentuk Leaflet Berbasis Kemampuan Kognitif Siswa Berdasarkan Teori Bruner. JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika), VI, 11-24. Retrieved from http://journal.unipma.ac.id/index.php/jipm
Yanti, D., & Haji, S. (2019, September). Studi Tentang Konsep-Konsep Transformasi Geometri Pada Kain Besurek Bengkulu. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), III, 265-280. doi:http://dx.doi.org/10.33603/jnpm.v3i2.1744