MENINGKATKAN PEMAHAMAN CARA MEMBUAT KEPUTUSAN KARIER MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Popy Novitasari

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan pemahaman siswa tentang cara membuat keputusan melalui layanan informasi karier pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Bumiayu. Populasi yang diambil adalah semua siswa kelas X SMA Negeri 1 Bumiayu dengan jumlah 280 siswa. Sampel penelitian menggunakan simple random sampling dengan menggunakan cara undian dan yang terpilih kelas X.3 berjumlah 36 siswa. Pengambilan data menggunakan skala pemahaman tentang cara membuat keputusan karier. Metode analisis data yang digunakan menggunakan uji beda (t-test). Peningkatan pemahaman tentang cara membuat keputusan karier di SMA Negeri 1 Bumiayu diketahui thitung 25,74 dan ttabel dengan 5% adalah 2,03 jadi thitung > ttabel. Hal ini berarti layanan informasi karier yang diberikan kepada siswa dapat memberikan pengaruh yang positif dan signifikan dalam peningkatan pemahaman siswa tentang cara membuat keputusan karier.

 

This research intent to know increase of student understanding about the way to make a decision by career information services on student classs X SMA Negeri 1 Bumiayu. Population that is taken all student class X SMA Negeri 1 Bumiayu by totals 280 students. Sample observationaling to utilize simple random is sampling by use of toss trick is chosen class X.3 total 36 students. The techniquest of data collection was use understanding scale about the way to make decision. The analisis's method that utilizing to the utilize difference (t test). The increase understanding of the way to make career decision at SMA Negeri 1 Bumiayu is known t value 25,74 and t table with 5% are 2,03 so t value > t table. It means than the career information service that given unto by student could give positive influence and give significant influence in increasing understanding student about the way to make career decision.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Novitasari, P. (2013). MENINGKATKAN PEMAHAMAN CARA MEMBUAT KEPUTUSAN KARIER MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 2(1). https://doi.org/10.15294/ijgc.v2i1.2125

References

Hurlock, B Elizabeth. 1980. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Erlangga

Munandir. 1996. Program Bimbingan Karir di Sekolah. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Proyek Pendidikan Tenaga Akademik

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta