Solution Focus Brief Counseling Strategi Meningkatkan Resiliensi Mahasiswa

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Paramita Nuraini
M Ramli

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh konseling SFBC terhadap peningkatan resiliensi mahasiswa. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian pre eksperimen dengan desain one group pretest posttest. Penelitian ini dilakukan pada mahasiswa BK UNIMMA semester akhir yang sedang menempuh skripsi. Subyek penelitian dipilih secara purposive sampling. Sampel penelitian ini berjumlah 12 mahasiswa. Pengukuran dilakukan dengan angket risiliensi yang terstandar yakni Connor Davidson Resilience Scale (CD-RISC). yang diberikan sebelum perlakuan dan sesudah perlakuan, selanjutnya diberikan perlakuan berupa SFBC untuk meningkatkan resiliensi mahasiswa.. Metode analisis data menggunakan analisis statistik parametrik dengan uji t sampel berpasangan dengan bantuan SPSS 26 for Windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa SFBC berpengaruh terhadap peningkatan resiliensi akademik mahasiswa, hal ini dibuktikan dengan hasil uji t sampel berpasangan dengan probabilitas Sig. (2-tailed) 0,000 <0,0.5.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Nuraini, P., & Ramli, M. (2022). Solution Focus Brief Counseling Strategi Meningkatkan Resiliensi Mahasiswa. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 11(Special Ed), 122-129. https://doi.org/10.15294/ijgc.v11i2.60857

References

Cahyani, Y, E & akmal, S. A. 2017. Peran Spiritualitas terhadap Resiliensi pada Mahasiswa yang sedang Mengerjakan Skripsi. Psikoislamedia: Jurnal Psikologi 2(1), 32-41

Cassidy, S. 2015. Resilience Building in Students: The Role of Academic Self-Efficacy .Frontiers in Psychology. 6, 1–14

Corey, G. (2013). Theory and Practice Counseling and Psyhotherapy(9th edition). Belmont, CA:Brooks/ Cole.

Gilligan, R. 2007. Adversity, Resilience and the Educational Progress of Young People in Public Care. Emotional and Behavioural Difficulties, 12, 135-145.

Grotberg, E. H. (2001). Resilience programs for children in disaster. Ambulatory Child Health. https://doi.org/10.1046/j.1467-0658.2001.00114.

Jacelon, C.S. 1997. The Trait and Process of Resillience. Journal of Advanced Nursing, 25 (1), 123-129. Mallick, Mihir K & Kaur, Simranjit. 2006. Academic Resillience Among Senior Secondary School Students: Influence of Learning Environment, 8 (2) (pp. 20-27. Mallick, Mihir K & Kaur, Simranjit. 2006. Academic Resillience Among Senior Secondary School Students : Influence of Learning Environment, 8 (2) (pp.20-27)

Reivich, K., Shatte A.2002. The Resilience Factor Tujuh Key To Finding Your Inner Strength And Overcoming Life’s Hurdles. New York: Three Rivers.Press

Rojas, L. 2015. Factors Affecting Academic Resilience in Middle School Students : A Case Study. Gist Education And Learning Research Journal, 11(11), 63– 78.

Sobhy, M. &. (2010). Solution Focused Brief Counselling in Scholl. Theoretical perspecvtivesand case application to an elementary school student .