Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Ajar Berbasis Android Untuk Pembelajaran Senam Mahasiswa PJKR IKIP Budi Utomo

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Ary Artanty
Trinovandhi Setyawan
Paulus Rah Adi Pawitra
Shinta Mashito Windriyani
Ahmad Junaidi
Dedy Irawan
Yuskhil Mushofi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan pembelajaran pada  era kemajuan teknologi dalam rangka mencapai tujuan pembelajaran pada pembelajaran senam. Pelaksanaan pembelajaran diharapkan dapat selalu meningkat sehingga kualitas dan profesionalitas dosen dalam kegiatan pembelajaran dapat selalu terjaga. Penelitian ini menggunakan metodologi Deskriptif Kualitatif yang dilaksanakan secara survey. Sampel penelitian berjumlah 85 mahasiswa beserta 3 dosen yang mangajar mata kuliah Senam. Instrumen pengumpulan data yakni 1) angket kebutuhan, 2) observasi pembelajaran, 3) wawancara. Teknik analisis data menggunakan deskriptif kualitatif. Dalam sebuah proses pembelajaran senam amat sangat dibutuhkan sebuah terobosan berupa media berbasis android. Dimana hal tersebut menjadi salah satu kunci dalam memudahkan serta memanfaatkan bahan ajar yang lebih efektif demi meningkatkan suatu mutu pendidikan itu sendiri. Kendala dalam proses pembelajaran yang dihadapi yakni minimnya ketersediaan sumber belajar sebesar 62%, kemudian untuk sumber bahan materi yang dipergunakan sebagian besar dari internet yaitu sebesar 85% serta dalam hal ini bahwa mahasiswa sangat memerlukan E-Book untuk  dipergunakan saat berlangsungnya perkuliahan  Senam sebesar 50%. Dengan demikian, dosen seharusnya lebih inovatif dalam menyusun pembelajaran menjadi lebih baik lagi guna meningkatkan mutu pendidikan terutama dalam mata kuliah senam.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Aghni, R. . (2018). Fungsi dan Jenis Media Pembelajaran dalam Pembelajaran Akuntansi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 16(1), 66–77.
Amelia, R. (2019). Tingkat Kepuasan Siswa MAN 3 Yang Mengikuti Ekstrakurikuler Senam Aerobik Terhadap Kinerja Pelatih Senam Aerobik.
Asri, A. I. S. (2022). Pengaruh Motivasi Terhadap Kemampuan Lemparan Simpai Senam Ritmik Atlet Daradaeng Gymnastic Club. Sportify Journal, 2(1), 1–8.
Astuti, I. A. D., Dasmo, & Sumarni, R. A. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Mandiri Depok. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 24(2), 695–701.
Basri, B. (2019). Meningkatkan Perkembangan Motorik melalui Senam Ritmik pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 4(3), 387. https://doi.org/10.17977/jptpp.v4i3.12160
Cahyanto, B., Akbar, S., & Sa’dijah, C. (2018). Desain Fisik Kelas Berbasis Tema untuk Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(1), 15–20. https://doi.org/10.17977/JPTPP.V3I1.10354
Dwiyogo, W. D. (2013). Media Pembelajaran. Wineka Media.
Faried, M. Z., Mulwinda, A., & Primadiyono, Y. (2017). Pengembangan Aplikasi Android Bimbingan Skripsi dengan Fitur Notifikasi. Jurnal Teknik Elektro, 9(2).
Hills, D., & Thomas, G. (2020). Digital technology and outdoor experiential learning. Journal of Adventure Education and Outdoor Learning, 20(2), 155–169. https://doi.org/10.1080/14729679.2019.1604244
Ikhsan, I.,Wiyanto,A., Zhanisa, U. . (2020). Penerapan Media Musik Irama Melayu Terhadap Minat Siswa Dalam Materi Senam Ritmik pada Pembelajaran Penjasorkes Siswa Kelas VIII SMP N 1 Kedungwuni. Journal of Sport Coaching and Physical Education, 5(2), 83–88. https://doi.org/10.15294/jscpe.v5i2.36949
Irawati, H., & Saifuddin, M. F. (2018). Analisis Kebutuhan Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Pengantar Profesi Guru Biologi di Pendidikan Biologi Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. Bio-Pedagogi : Jurnal Pembelajaran Biologi, 7(2), 96–99. https://doi.org/10.20961/BIO_PEDAGOGI.V7I2.27636
Islamia, A., & Marhaendra, F. J. (2019). Analisis Skor Gerak Rangkaian Senam Ritmik Pada Alat Pita. Jurnal Prestasi Olahraga, 2(4).
Jazuli, M., Azizah, L. F., & Meita, N. M. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Berbasis Android Sebagai Media Interaktif. LENSA (Lentera Sains): Jurnal Pendidikan IPA, 7(2), 47–65. https://doi.org/10.24929/LENSA.V7I2.22
Karo, I. R., R. (2018). Manfaat Media Dalam Pembelajaran. AXIOM, 7(1), 91–96.
Khaidir, A., Valianto, B., & Nugraha, T. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Materi Atletik Pada Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Kesehatan. Jurnal Pedagogik Olahraga, 7(2), 6–16. https://doi.org/10.22245/jpor.v7i2.31230
Lufthansa, L., Saputro, Y. D., & Kurniawan, R. (2020). Pengembangan buku ajar psikologi olahraga berbasis android untuk meningkatkan motivasi belajar dan kemampuan berpikir kritis mahasiswa. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 16(2), 214–223. https://doi.org/10.21831/jpji.v16i2.34953
Lufthansa, L., Saputro, Y. D., Rohmah, L. N., Yusuf, H., Artanty, A., & Kurniawan, R. (2022). Analisis Kebutuhan Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Mata Kuliah Penjas Adaptif di IKIP Budi Utomo. Journal of Sport Sciences and Fitness, 8(1), 23–32. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jssf
Muga, W., Suryono, B., & Januarisca, E. L. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Berbasis Model Problem Based Learning dengan Menggunakan Model Dick and Carey. Journal of Education Technology, 1(4), 260–264. https://doi.org/10.23887/JET.V1I4.12863
Nuha, U., Amin, M., & Lestari, U. (2016). Pengembangan Buku Ajar Berbasis Penelitian Evolusi dan Filogenetik Molekuler untuk Matakuliah Evolusi di Universitas Jember. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 1(9), 1791–1796.
Nurrita, T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Journal Misykat, 3(1), 171–187. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1321/2/022099
Putrawangsa, S., & Hasanah, U. (2018). Integrasi Teknologi Digital dalam Pembelajaran Di Era Industri 4.0. Jurnal Tatsqif, 16(1), 42–54.
Resita, C., Gustiawati, R. (2020). Bahan Ajar Didaktik Metodik Pembelajaran Senam Ritmik untuk Mahasiswa, Praktisi, dan Umum. PT. Refika Aditama.
Rizqianti, Y. S., Setiawan, I., & Hartono, M. (2018). Korelasi Antara Denyut Nadi Dan Indeks Massa Tubuh (IMT) Terhadap Hasil Penampilan Atlet Senam Ritmik POPDA SD Kota Semarang Tahun 2017. Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia, 2(1), 67–74. https://doi.org/10.17977/um040v2i1p67-74
Roskvist, R., Eggleton, K., & Goodyear-Smith, F. (2020). Provision of E-Learning Programmes to Replace Undergraduate Medical Students’ Clinical General Practice Attachments During Covid-19 Stand-Down. Education for Primary Care : An Official Publication of the Association of Course Organisers, National Association of GP Tutors, World Organisation of Family Doctors, 31(4), 247–254. https://doi.org/10.1080/14739879.2020.1772123
Saputro, Y. D., & Wahyu, T. A. (2019). Kelayakan Aspek Materi dan Media dalam Pengembangan Bahan Ajar Mobile Learning pada Matakuliah Pendidikan Kewarganegaraan di IKIP Budi Utomo. Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan, 4(3), 35–46. https://doi.org/10.24269/JPK.V4.N3.2019.PP35-46
Sari, F. K., Farida,F., & Syazali, M. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran (Modul) berbantuan Geogebra Pokok Bahasan Turunan. Al-Jabar? Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 135–152. https://doi.org/10.24042/ajpm.v7i2.24
Setyawan, B. (2019). Tingkat Ketertarikan Peserta Didik Dalam Mengikuti Pembelajaran Senam Irama Kelas XI di SMKN 1 Depok Sleman.
Sriwahyuniati, C. F. (2020). Senam Ritmik Dalam Paradigma Era Globalisasi. Jorpres (Jurnal Olahraga Prestasi), 15(2), 67–71. https://doi.org/10.21831/jorpres.v15i2.29512
Supriady, A. (2020). Tingkat Percaya Diri Atlet Senam Ritmik. Jurnal Kependidikan Jasmani Dan Olahraga, 4(1), 38–46.
Surahman, F., & Yeni, H. O. (2019). Pengembangan Buku Ajar Mata Kuliah Renang Bagi Mahasiswa Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi. Journal Sport Area, 4(1), 218–229. https://doi.org/10.25299/SPORTAREA.2019
Tim Pengembang Kurikumlum PJKR. (2020). Pedoman Pelaksanaan Kurikulum KKNI Program Studi. https://akademik.budiutomomalang.ac.id/siakad/set_kurikulum
Trisnanda, I. (2018). Pengembangan Teknik Gerak Dasar Senam Ritmik Rangkaian Freehand Berbasis Audiovisual Untuk Anak Usia 7-11 Tahun. Pendidikan Kepelatihan Olahraga, 7(1), 1–8.
Wijayanti, W., Zulaeha, I., & Rustono, R. (2015). Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Kompetensi Memproduksi Teks Prosedur Kompleks yang Bermuatan Kesantunan bagi Peserta Didik Kelas X SMA/MA. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(2), 10.15294/SELOKA.V4I2.9866.
Zimmerman, W. A., & Kulikowich, J. M. (2016). Online Learning Self-Efficacy in Students Withand Without Online Learning Experience. American Journal of Distance Education, 30(3), 180–191. https://doi.org/10.1080/08923647.2016.1193801
Zwart, D. P., Van Luit, J. E. H., Noroozi, O., & Goei, S. L. (2017). The effects of digital learning material on students’ mathematics learning in vocational education. Cogent Education, 4(1). https://doi.org/10.1080/2331186X.2017.1313581