PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA ARAB MELALUI METODE EKLEKTIK PERMAINAN “TEBAK TEPAT PASANGANMU” PADA PESERTA DIDIK KELAS XI IPA-2 MAN KENDAL

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Izzatun Nisa’
Retno Purnama Irawati

Abstract

Abstrak

___________________________________________________________________

Latar belakang diadakannya penelitian di kelas XI IPA-2 MAN Kendal adalah metode pembelajaran keterampilan berbicara yang monoton, adanya karakteristik peserta didik yang berbeda sehingga mempengaruhi penerimaan mata pelajaran Bahasa Arab, adanya faktor lingkungan sekolah yang kurang mendukung dalam proses belajar mengajar mata pelajaran Bahasa Arab, dan kurangnya media pembelajaran yang digunakan dalam meningkatkan keterampilan berbicara bahasa Arab di kelas tersebut. Oleh karena itu perlu adanya metode dan media pembelajaran yang menarik sehingga peserta didik dapat termotivasi belajar dengan aktif dan menyenangkan. Salah satunya adalah dengan metode eklektik permainan “Tebak Tepat Pasanganmu†untuk mendukung penguasaan kosakata pada keterampilan berbicara bahasa Arab. Masalah  dalam  penelitian  ini  yaitu  (1)  bagaimana  penerapan  permainan “Tebak Tepat Pasanganmu†melalui metode eklektik dalam pusat kegiatan belajar?

(2) bagaimana peningkatan kemampuan berbicara peserta didik kelas XI IPA-2 MAN Kendal setelah penerapan permainan “Tebak Tepat Pasanganmu†melalui metode eklektik? (3) bagaimana perubahan perilaku, minat serta respon peserta didik setelah penerapan permainan “Tebak Tepat Pasanganmu†melalui metode eklektik? Penelitian ini menggunakan jenis penelitian tindakan kelas yang dilakukan dalam dua siklus. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas XI IPA-2 MAN Kendal yang berjumlah 32 peserta didik. Instrumen pengumpulan data, analisis data, dan teknik pengumpulan data menggunakan tes dan nontes.

 

Abstract

___________________________________________________________________

The background of research in class XI-2 MAN Kendal is a method of learning conversational skills monotonous, their characteristics different learners that affect the acceptance of subjects Arabic, the environmental factors schools that lack support in the learning process subjects Arabic, and lack of instructional media used in improving the skills of Arabic speakers in the class. Hence the need for methods and media interesting learning so that students can be motivated to learn with active and fun. One of them is the method of eclectic game "Guess Your partner Right" to support the mastery of vocabulary in Arabic speaking skills. Problems in this study are (1) how the application of the game "Guess Right Your partner" through the eclectic method in learning centers?
(2) how to increase the ability to speak the students grade XI-2 MAN Kendal after application of the game "Guess Your partner Right" through eclectic method? (3) how a change of behavior, interests and responses of learners after the application of the game "Guess Your partner Right" through eclectic method? This study uses a classroom action research conducted in two cycles. The subjects were students of class XI IPA-2 MAN Kendal totaling 32 learners. Data collection instruments, data analysis, and data collection techniques using the test and nontes.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Buku
Alwasilah, Chaidar. 2011. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Anshor, Ahmad Muhtadi. 2009. Pengajaran Bahasa Arab, Media, dan Metode-metodenya. Yogyakarta: TERAS.
Arikunto, Suharsimi. 2003a. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
. 2006b. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT Bumi Aksara.
dan Suhardjono, Supardi. 2007c. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
. 2010d. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Bumi Aksara.
Arsyad. 2003a. Metode Penelitian Bahasa Arab dan Prakteknya. Bandung: PT Remaja Rosydakarya.
, Azhar. 2004b. Bahasa Arab dan Metode Pengajarannya.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Asrori, Imam. dkk. 2012a. Evaluasi Dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat Indonesia.
. 2013b. 1000 Permainan Penyegar Pembelajaran Bahasa Arab. Malang: CV. Bintang Sejahtera.
Effendy, Ahmad Fuad. 2009a. Metodologi Pengajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat.
. 2012b. Metodologi Pengajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat.
Fakhrurrozi, Aziz dan Erta Mahyudin. 2012. Pembelajaran Bahasa Arab. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI.
Fahri, Ismail. 2007. Handout Metode Penelitian Bahasa Arab. Semarang : FBS UNNES.
Hadi, Sutrisno. 2004. Statistik. Yogyakarta: AndiOffset.
Hamid, M. Abdul . dkk. 2008. Pembelajaran Bahasa Arab. Malang: UIN Malang Press.
Hermawan, Acep. 2011a. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab.Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
. 2013b. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab.
Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Iskandarwassid dan Dadang Sunendar. 2011. Strategi Pembelajaran Bahasa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Izzan, Ahmad. 2009. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Bandung: Humaniora.
Mufarokah, Anissatul. 2009. Strategi Belajar Mengajar. Yogyakarta: TERAS.
Mujib, Fathul & Nailur Rahmawati. 2013. Metode Permainan-Permainan Edukatif dalam Belajar Bahasa Arab. Yogyakarta: DIVA Press.
Nuha, Ulin. 2012. Metodologi Super Efektif Pembelajaran Bahasa Arab. Yogyakarta: DIVA Press.
Siregar, Syofian. 2010. Statistika Dekriptif untuk Penelitian. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Sudijono, Anas. 2008. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Suja’i. 2008. Inovasi Pembelajaran Bahasa Arab. Semarang: Walisongo Press.
Syah, Muhibbin. 2006. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru.Bandung: Remaja Rosda Karya.
Wibawa, Basuki. 2004. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Depdiknas.

SKRIPSI
Khoiriyah, Riana Luluk. 2012. “Pengaruh Metode Eklektik Terhadap Hasil Belajar Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Siswa Kelas X MA MANAHIJUL HUDA NGAGEL DUKUH SETIPATI”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Kholifa, Afitriana. 2009. “Upaya Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Arab dengan Pendekatan Komunikatif Kontekstuaal Pada siswa kelas XI Bahasa 2 SMA Islam Sultan Agung Semarang Tahun Ajaran 2008/2009”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Khusna, Maidati. 2012. “Efektifitas Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Melalui Teknik Permainan Tebak Kata Siswa Kelas VIII Mts AL ASROR PATEMON”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Muasyaroh, Husnul. 2014. “Efektitifitas Penerapan Model Percakapan Bebas Pada Mata Pelajaran Bahasa Arab Terhadap Keterampilan Berbicara Siswa Kelas VIII Mts Negeri KENDAL”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Sana, Lailus. 2011. “Upaya Meningkatkan Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Melalui Strategi Active Learning Pada Siswa Kelas X.2 SMA Islam Soedirman Ambarawa Tahun Ajaran 2010/2011”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Shodiqoh, Fajrin. 2011. “Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Siswa Kelas VIII SMP Islam Assalamah Ungaran Melalui Poal Stimulus Respon Bentuk Lisan Pada Proses Belajar Mengajar Tahun Ajaran 2009/2010”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.