Perancangan Dashboard Untuk Memonitor Informasi Akademik Mahasiswa di Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang

Main Article Content

Sulastri Sulastri
Hari Murti
Eri Zuliarso

Abstract

Dalam makalah ini akan dibahas perancangan dashboard untuk memonitor informasi kinerja akademik mahasiswa. Dashboard adalah aplikasi yang mengambil data organisasi dan menyajikannya dalam suatu cara yang membuat lebih mudah pengawasan dan pengendalian proses   bisnis. Teknologi Web Service digunakan untuk mengambil data dari sistem informasi akademik. Implementasi dashboard menggunakan Data-Driven Documents Javascript. Aplikasi yang dibuat berhasil menampilkan dashboard untuk memonitor informasi kinerja akademik mahasiswa.

Article Details

How to Cite
Sulastri, S., Murti, H., & Zuliarso, E. (2016). Perancangan Dashboard Untuk Memonitor Informasi Akademik Mahasiswa di Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 716-723. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/21678
Section
Articles

References

[1] Henderidkk. 2012. Dashboard Information System Berbasis Key Performance Indicator, Seminar Nasional Informatika, UPN Veteran Yogyakarta
[2] Rasmussen, Bansal, Chen, 2009, Business Dashboards: A Visual Catalog for Design and Development, John Wiley & Sons: New Jersey.
[3] Stuart Card, Jock Mackinlay, and Ben Shneiderman, editors. Readings in information visualization: using vision to think. Morgan Kaufmann Publishers Inc., San Francisco, CA, USA, 1999.
[4] Sutanta, Edhy,2012,Kebutuhan Web Service Untuk Sinkronisasi Data Antar Sistem Informasi Dalam E-Gov Di Pemkab Bantul Yogyakarta,JURTIK - STMIK BANDUNG edisi Mei 2012