Telaah Bahan Ajar Berbasis Challenge Based Learning Bernuansa STEM terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa

Main Article Content

Faridah Shahwatul Hamidah
Adi Satrio Ardiansyah

Abstract

Salah satu kemampuan penting pada abad ke 21 adalah kemampuan pemecahan yang menjadi tujuan utama dalam pendidikan matematika. Untuk mengembangkan kemampuan pemecahan masalah dapat digunakan bahan ajar yang didalamnya terdapat aktifitas-aktifitas yang membangun pengetahuan siswa untuk memecahkan suatu permasalahan. Penelitian ini bertujuan untuk menelaah bahan ajar berbasis Challenge Based Learning bernuansa STEM terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa. Penelitian ini dilaksanakan dengan studi literatur dari beberapa artikel nasional maupun internasional. Model Challenge Based Learning membantu siswa untuk memecahkan permasalahan dunia nyata dengan tantangan-tantangan yang diberikan. Integrasi aspek-aspek dari STEM juga berfokus pada pemecahan masalah dalam kehidupan sehari-hari di dunia nyata. Penerapan model Challenge Based Learning bernuansa STEM dalam bahan ajar memberikan kesempatan secara bersama-sama dalam mengembangkan kemampuan pemecahan masalah siswa untuk menemukan solusi dari sebuah permasalahan. Dengan demikian, bahan ajar berbasis Challenge Based Learning bernuansa STEM dapat menjadi referensi dalam upaya mengembangkan kemampuan pemecahan masalah yang menjadi kemampuan dalam menghadapi tantangan abad 21.

Article Details

How to Cite
Hamidah, F., & Ardiansyah, A. (2023). Telaah Bahan Ajar Berbasis Challenge Based Learning Bernuansa STEM terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 6, 52-59. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/66693
Section
Articles

References

Aisyah, P. N., Yuliani, A., & Rohaeti, E. E. (2018). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP pada Materi Segiempat dan Segitiga. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 1(5), 1025-1036.
Agustine, P. C., & Apriani, F. (2021). Pengembangan Lembar Kegiatan Siswa Berbasis Challenge Based Learning Pada Materi Peluang. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(1), 196-205.
Ardiansyah, A. S., Agung, G. H., Cahya, N. D., & Dinasari, A. (2022). Upaya Mengembangkan Keterampilan 4C melalui Challenge Based Learning. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 5, 627–637.
Dewi, M., Kaniawati, I., & Suwarma, I. R. (2018). Penerapan pembelajaran fisika menggunakan pendekatan STEM untuk meningkatkan kemampuan memecahkan masalah siswa pada materi listrik dinamis. In Quantum: Seminar Nasional Fisika, dan Pendidikan Fisika, 381-385.
Disnawati, H., & Haning, F. O. Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa dalam Menyelesaikan Soal PISA Konten Geometri. Pendidikan Matematika 2019, 63.
Ejiwale, J. A. (2012). Facilitating Teaching and Learning Across STEM Fields. Journal of STEM Education, 33(2), 28-36.
Farwati, R. (2021). STEM EDUCATION DUKUNG MERDEKA BELAJAR (DILENGKAPI DENGAN CONTOH PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS STEM). CV. DOTPLUS Publisher.
Gallagher, S. E., & Savage, T. (2020). Challenge-based learning in higher education: an exploratory literature review. Teaching in Higher Education, 1-23.
Jayadi, A., Putri, D. H., & Johan, H. (2020). Pada Aspek Keterampilan Pemecahan Masalah Siswa SMA. Jurnal Kumparan Fisika, 3(1), 25–32.
Johnson, L., & Brown, S. (2011). Challenge based learning: The report from the implementation project . The New Media Consortium. 1-36.
Kamilah, M., & Imami, A. I. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah pada Siswa SMP pada Materi Segitiga dan Segiempat. Prosiding Sesiomadika, 2(1c).
Kaniawati, D. S. (2020). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Challenge Based Learning terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Listrik Arus Searah. Dinamika Pendidikan, 10(2).
Magdalena, I., Sundari, T., Nurkamilah, S., Amalia, D. A., & Tangerang, U. M. (2020). Analisis Bahan Ajar. 2, 311–326.
Mubarika, M. P., & Yaniawati, R. P. (2020). Implementasi pendekatan Science Technology Engineering and Mathematics (STEM) untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa SMK. Pasundan Journal of Mathematics Education Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 56-67.
Mulyani, T. (2019). Pendekatan pembelajaran STEM untuk menghadapi revolusi industry 4.0. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS), 2(1), 453-460.
Nawawi, S. (2016). Potensi Model Pembelajaran Challenge Based Learning dalam Memperdayakan Kemampuan Berpikir Kritis. Prosiding Seminar Nasional Matematika, 1(1), 153–164.
Niam, M. A., & Asikin, M. (2021). Pentingnya aspek stem dalam bahan ajar terhadap pembelajaran matematika. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 4, 329-335.
Nichols, M., Cator, K., and Torres, M. (2018). Challenge Based Learning Framework.
Ningrum, A. M., Prasetyo, Z. K., & Susilowati, S. (2018). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CHALLENGE BASED LEARNING (CBL) TERHADAP KETERAMPILAN PROBLEM SOLVING DAN KEMAMPUAN KERJASAMA SISWA SMP PADA MATA PELAJARAN IPA. Jurnal TPACK IPA, 7(1), 7-12.
Novitasari, N., & Wilujeng, H. (2018). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Smp Negeri 10 Tangerang. Prima: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 137.
Nurdyansyah, N. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Modul Ilmu Pengetahuan Alambagi Siswa Kelas Iv Sekolah Dasar. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Putri, F. M. (2016). Pengembangan Bahan Ajar Matematika Dasar Layanan Jurusan Non Eksak. FIBONACCI: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika, 2(1), 44-52.
Ravi, D., & Mahmud, M. S. (2021). Pengintegrasian Stem dalam Pengajaran Matematik di Sekolah Rendah: Tinjauan Literatur. Jurnal Dunia Pendidikan, 3(3), 179–188.
Rostika, D., & Junita, H. (2017). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SD dalam Pembelajaran Matematika dengan Model Diskursus Multy Representation (DMR). EduHumaniora| Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 9(1), 35-46.
Sartika, D. (2019). Pentingnya Pendidikan Berbasis STEM dalam Kurikulum 2013. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 3(3).
Siahaan, Y. S., & Surya, E. (2017). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SMP IT Nurul Fadhila Percut Sei Tuan. Jurnal Matematika Fakultas MIPA Universitas Negeri Malang, 5(2), 445-458.
Simarmata, J., Simanihuruk, L., Ramadhani, R., Safitri, M., Wahyuni, D., & Iskandar, A. (2020). Pembelajaran STEM berbasis HOTS dan Penerapannya. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Sodikin, S., Suparmi, S., & Sarwanto, S. (2014). Penerapan Model Challenge Based Learning Dengan Metode Eksperimen Dan Proyek Ditinjau Dari Keingintahuan dan Sikap Ilmiah terhadap Prestasi Belajar Siswa. Inkuiri, 3(3), 129-139.
Sulistyaningsih, A., & Suparman, S. (2019). Analisis Kebutuhan Bahan Ajar Matematika untuk Mengembangkan Keterampilan Pemecahan Masalah Siswa SMP Kelas VII. In Seminar Nasional Pendidikan Matematika Ahmad Dahlan (6), 179-188.
Suraji, S., Maimunah, M., & Saragih, S. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV). Suska Journal of Mathematics Education, 4(1), 9-16.
Tohir, M. (2019). Hasil PISA Indonesia Tahun 2018 Turun Dibanding Tahun 2015. Paper of Matematohir, 2 (1), 1–2.