Analisis Kemampuan Guru Ekonomi Dalam Memahami Kurikulum Merdeka (Studi Multikasus Pada Sekolah Menengah di Kabupaten Sumbawa)

Fatmawati Fatmawati, Suharli Suharli

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji kemampuan guru ekonomi dalam memahami kurikulum merdeka pada sekolah menengah di kabupaten Sumbawa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi multikasus. Penelitian ini memberikan gambar keadaan atau fenomena yang ada dengan mencatat kondisi ataupun kejadian yang terdapat pada objek penelitian. Sumber data dalam penelitian ini adalah guru ekonomi dan wakil kepala sekolah di SMAN 2, SMAN 3, MAN 1, MAN 2, SMKN 1, SMKN 3, dan SMK Islam Farmasi Sumbawa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara secara mendalam. Adapun Teknik analisis data yang dilakukan yaitu dengan menggunakan analisis data Miles and Hubeman dengan langkah sebagai berikut; 1) Data Collection, 2) Data Reduction, 3) Data Display, 4) Conclusion Drawing/Verification. Analisis ini dilakukan secara interaktif dan berlangung terus menerus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar guru memiliki pemahaman yang sangat baik dan memiliki pandangan yang positif terhadap kebijakan implementasi kurikulum merdeka.

The aim of this research is to examine the ability of economics teachers to understand the independent curriculum in secondary schools in Sumbawa district. The method used in this research is a qualitative method with a multicase study approach. This research provides a picture of existing conditions or phenomena by recording conditions or events that occur in the research object. The data sources in this research are economics teachers and deputy principals at SMAN 2, SMAN 3, MAN 1, MAN 2, SMKN 1, SMKN 3, and Sumbawa Islamic Pharmacy Vocational School. Data collection techniques were carried out through in-depth interviews. The data analysis technique used is by using Miles and Hubeman data analysis with the following steps; 1) Data Collection, 2) Data Reduction, 3) Data Display, 4) Conclusion Drawing/Verification. This analysis is carried out interactively and takes place continuously. The research results show that the majority of teachers have a very good understanding and have a positive view of the independent curriculum implementation policy.

Keywords

Ability; Economics Teacher; Independent Curriculum

Full Text:

PDF

References

Afinni, U. N., Aulia, A. R., Wardana, B. P., Mawaddah, H., Hafizhah, K. N., & Husnaa, T. (2023). Problematika Penerapan Kurikulum Merdeka dalam Mata Pelajaran Pendidikan Biologi di SMA Al-Hidayah Medan. El-Mujtama: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 1045–1052. https://doi.org/10.47467/elmujtama.v4i2.4735

Dirwan, M. I., Bani, F. L., & Yuniarti, P. A. (2023). Problematika Kesiapan Guru Bahasa Inggris dalam Penerapan Kurikulum Merdeka di SMAN 9 Makassar Article Info ABSTRACT. Jurnal Kualita Pendidikan, 4(2), 2774–2156.

Hutabarat, H., Elindra, R., & Harahap, M. S. (2022). Analisis Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar Di Sma Negeri Sekota Padangsidimpuan. Jurnal MathEdu (Mathematic Education Journal), 5(3), 58–69.

Muhammad Afriansyah Novianto, & Munirul Abidin. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di Madrasah Aliyah Muhammadiyah 2 Kedungkandang Malang. Al-Fahim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), 241–251. https://doi.org/10.54396/alfahim.v5i2.728

Mulyana, C., Ramdani, A. F. Z., & Nur’ainiyah. (2023). Analisis Problematika Penerapan Kurikulum Merdeka Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Di Sman 12 Bandung. Al-Hasanah : Jurnal Pendidikan Agama Islam, 8(1), 1–14. https://doi.org/10.51729/81108

Pertiwi, P. D., Novaliyosi, N., Nindiasari, H., & Sukirwan, S. (2023). Analisis Kesiapan Guru Matematika dalam Implementasi Kurikulum Merdeka. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(3), 1717–1726. https://doi.org/10.54371/jiip.v6i3.1435

Pillawaty, S. S., Firdaus, N., Ruswandi, U., & Syakuro, S. A. (2023). Problematika Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Mengimplementasikan Kurikulum Merdeka. Shibghoh: Prosiding Ilmu Kependidikan UNINDA Gontor, 1, 602–611. https://ejournal.unida.gontor.ac.id/index.php/shibghoh/article/view/9504

Redana, D. N., & Suprapta, I. N. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Di Sma Negeri 4 Singaraja. Locus, 15(1), 77–87. https://doi.org/10.37637/locus.v15i1.1239

Rombe, R., Rani, R., Nurlita, N., & Parinding, J. F. (2023). Pembelajaran Berdiferensiasi Dalam Kurikulum Merdeka Belajar Menurut Ki Hajar Dewantara Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Kristen. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 1(6), 541-554.

Sakdiyyah, D. A., Wahjoedi, W., & ... (2022). Transformasi Bahan Ajar Ekonomi SMA pada Kurikulum Merdeka. Prosiding Seminar …, 2(1), 1–12. http://conference.um.ac.id/index.php/esp/article/view/5498%0Ahttp://conference.um.ac.id/index.php/esp/article/download/5498/2264

Sekali, P. K., Jainab, J., & Lisnasari, S. F. (2023). Peran Orang Tua Dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Di Kelurahan Laucimba Kecamatan Kabanjahe Kabupaten Karo. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Digital, 2(2), 10-21.

Suharli. (2018). Pentingnyakecerdasan Budaya Dalam Merespon Kompleksitas Keberagaman Di Era Revolusi Industri. Seminar Nasional Lembaga Penelitian Dan Pendidikan (LPP) Mandala, September, 1–14.

Suharli & Andi Haris. (2022). Model Konseptual Pembelajaran IPS Berorientasi Penguatan Pendidikan Karakter Di Era 4.0. Jurnal Kependidikan, 7(1), 1–5.

Windayanti, Mihrab Afnanda, Ria Agustina, Emanuel B S Kase, Muh Safar, & Sabil Mokodenseho. (2023). Problematika Guru Dalam Menerapkan Kurikulum Merdeka. Journal on Education, 6(1), 2056–2063.


View Counter: Abstract - 388 and PDF - 273

Refbacks

  • There are currently no refbacks.