Strategi Pencapaian Target RPJMN 2015-2019 pada PDAM Perpipaan Tirta Moedal

  • Aldinovryanto Taher Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang
  • Deky Aji Suseno Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang
Keywords: SWOT, PDAM, RPJMN

Abstract

National Medium-Term Development Plan target’s (RPJMN) 2015-2019 has mandated the 100-0-100 program, which is 100% safe access to drinking water, slums free, and 100% access to proper sanitation by the end of 2019. It should also be aligned with local and central government programs.The purpose of this research is to determine the problems experienced by PDAM in their effort to achieve target and what ideal strategies taken in order to achieve the target of RPJMN 2015-2019. This research is a quantitative research. This research uses SWOT analysis. The population in this research are the customer of PDAM Tirta Moedal Semarang in 2018. The results showed that in Matrix Grand Strategy can be seen that PDAM Tirta Moedal Semarang was in a position to support a competitive strategy. The diagram shows that is in quadrant II, the company is in a position to support the competitive strategy is to maximize the strength of the company to minimize threats.

Target RPJMN 2015-2019 telah mengamanatkan program 100-0-100, yaitu 100% akses aman air minum, bebas kumuh, dan 100% akses sanitasi yang layak pada akhir Tahun 2019.  PDAM memiliki tanggung jawab untuk memenuhi kebutuhan air masyarakat daerah tersebut juga harus selaras dengan program pemerintah daerah dan pusat.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hambatan apa yang dialami PDAM dalam usaha mencapai target dan strategi apa yang ideal untuk diambil guna mencapai target RPJMN 2015-2019. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Penelitian ini menggunakan analisis SWOT. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan PDAM Tirta Moedal Kota Semarang pada tahun 2018. Hasil penelitian menunjukkan dalam Matrix Grand Strategy terlihat PDAM Tirta Moedal Kota Semarang berada di posisi mendukung strategi kompetitif berada pada kuadran II, dimana perusahaan ada dalam posisi mendukung strategi kompetitif yaitu memaksimalkan kekuatan perusahaan untuk meminimalisir ancaman yang ada.Situasi tersebut menggunakan kekuatan yang dimiliki untuk mengatasi ancaman.

Published
2018-12-08
How to Cite
Taher, A., & Suseno, D. (2018). Strategi Pencapaian Target RPJMN 2015-2019 pada PDAM Perpipaan Tirta Moedal. Efficient: Indonesian Journal of Development Economics, 1(2), 92-99. https://doi.org/10.15294/efficient.v1i2.27608
Section
Articles