Penguatan Peran IPS Dalam Meningkatkan Keterampilan Sosial Peserta Didik

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Asep Ginanjar

Abstract

In the era of globalization, many influences that have permeated various aspects of life. The influence could lead to social problems such as individualistic, selfish, lessable to communicate effectively, lack of empathy, lack of sense of responsibility, a low level of discipline, lack of cooperation and interaction in social life. Social studies has a very important role in developing social skills of learners, mastering social skills, learners are expected to live more functional and meaningful in this era of globalization.


Pada era globaliasi, banyak pengaruh yang sudah merasuki berbagai sendi kehidupan. Pengaruh tersebut menimbulkan masalah sosial seperti individualistis, egoistis, kurang dapat berkomunikasi secara efektif, rendahnya empati, kurangnya rasa tanggung jawab, tingkat disiplin rendah, kurang bekerjasama dan berinteraksi didalam kehidupan bermasyarakat. Pendidikan IPS mempunyai peranan yang sangat penting dalam mengembangkan keterampilan sosial peserta didik, dengan menguasai keterampilan sosial, peserta didik diharapkan dapat hidup secara lebih fungsional dan bermakna di era globalisasi.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##