- Abstract viewed - 724 times
- PDF downloaded - 1472 times
Affiliations
Anjar Sulistriyono
Affiliation not stated
Winarni Pratjojo
Affiliation not stated
Nuni Widiarti
Affiliation not stated
How to Cite
Most read articles by the same author(s)
- Hidayatun Nafiah, Winarni Pratjojo, Eko Budi Susatyo, PEMANFAATAN KARAGENAN DALAM PEMBUATAN NUGGET IKAN CUCUT , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 1 (2012)
- Nunik Kurniati, Agung Tri Prasetya, Winarni Pratjojo, EKSTRAKSI DAN UJI STABILITAS ZAT WARNA BRAZILEIN DARI KAYU SECANG (Caesalpinia sappan L.) , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 1 (2012)
- Tri Puspitarini, Winarni Pratjojo, Ella Kusumastuti, EFEKTIVITAS PENGGUNAAN KULIT JERUK NIPIS SEBAGAI PENGHILANG BAU AMIS PADA IKAN , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 2 (2014)
- Tri Hidayah, Winarni Pratjojo, Nuni Widiarti, UJI STABILITAS PIGMEN DAN ANTIOKSIDAN EKSTRAK ZAT WARNA ALAMI KULIT BUAH NAGA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 2 (2014)
- Tri Novita Sari, Woro Sumarni, Nuni Widiarti, PEMANFAATAN ARANG TEMPURUNG KELAPA DAN ECENG GONDOK UNTUK MENURUNKAN KADAR BOD DAN COD , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 2 (2014)
- Meilina Rahayu Utami, Latifah Latifah, Nuni Widiarti, SINTESIS PLASTIK BIODEGRADABLE DARI KULIT PISANG DENGAN PENAMBAHAN KITOSAN DAN PLASTICIZER GLISEROL , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 2 (2014)
- Irfan Indriyanto, Sri Wahyuni, Winarni Pratjojo, PENGARUH PENAMBAHAN KITOSAN TERHADAP KARAKTERISTIK PLASTIK BIODEGRADABLE PEKTIN LIDAH BUAYA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 2 (2014)
- Ulil Albab Chandra Trapsila, Winarni Pratjojo, Ella Kusumastuti, PEMBUATAN MANISAN KERING BELIMBING (Averrhoa carambola L.) DENGAN NIRA TEBU SEBAGAI PENGAWET ALAMI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 3 (2014)
- Siti Barokah, Nuni Widiarti, AKTIVITAS FOTOKATALITIK CuO/ZnO PADA REAKSI OKSIDASI FENOL , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 4 No 2 (2015)
- Maulida Kuni Failasufa, Wisnu Sunarto, Winarni Pratjojo, ANALISIS PROKSIMAT YOGHURT PROBIOTIK FORMULASI SUSU JAGUNG MANIS-KEDELAI DENGAN PENAMBAHAN GULA KELAPA (Cocos nucifera) GRANUL , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 4 No 2 (2015)
ANALISIS PROKSIMAT YOGHURT PROBIOTIK FORMULASI SUSU JAGUNG MANIS-KEDELAI DENGAN PENAMBAHAN GULA KELAPA (Cocos nucifera) GRANUL
Abstract
Yoghurt yang beredar di pasaran umumnya memakai bahan baku susu sapi dan pemanis gula putih atau sukrosa. Pembuatan yoghurt probiotik susu jagung manis – kedelai dengan penambahan gula kelapa granul merupakan upaya diversifikasi pangan guna memperoleh produk yoghurt nabati yang ramah bagi penderita diabetes. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penambahan gula kelapa granul sebagai pengganti sukrosa terhadap mutu kimia, kandungan proksimat serta tingkat penerimaan konsumen. Variasi yang diselidiki adalah variasi konsentrasi gula kelapa granul yang ditambahkan ke dalam produk yoghurt yakni sebanyak 3%, 6%, 9% dan 12%. Penelitian memberikan hasil sebagai berikut: Semakin banyak gula kelapa granul yang ditambahkan akan berpengaruh pada peningkatan total asam tertitrasi dan menurunkan nilai pH dikarenakan semakin banyak asam laktat yang terbentuk, peningkatan kadar abu, protein, lemak, karbohidrat serta kadar air yang semakin rendah. Yoghurt formulasi C dengan penambahan gula kelapa granul sebanyak 9% merupakan yoghurt yang paling banyak disukai oleh konsumen.