PERBEDAAN LATIHAN MELAMBUNGKAN BOLA TERHADAP KEMAMPUAN FREE THROW

  • Muhammad Taufik Budi Setyawan Jurusan Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Soegiyanto Soegiyanto Jurusan Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Musyafari Waluyo Jurusan Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
Keywords: exercise ball toss, freethrow

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui perbedaan latihan melambungkan bola dari atas kepala lalu kearah teman dan melambungkan bola kearah teman dengan pembatas dan mengetahui lebih baik mana antara melambungkan bola dari atas kepala lalu kearah teman dengan melambungkan bola kearah teman dengan pembatas terhadap kemampuan freethrow Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Hasil analisis data penelitian mengenai perbedaan hasil latihan melambungkan bola keatas lalu kearah teman, dan melambungkan bola keatas dengan pembatas terhadap kemampuan freethrow pada peserta ekstra kurikuler bola basket Putra SMP N Mranggen diperoleh hasil t hitung sebesar 2,07 dan t tabel 2,16. Karena t hitung > t tabel maka ho ditolak artinya ada perbedaan. Dengan hasil uji beda mean pada kelompok melambungkan bola dari atas kepala lalu kearah teman diketahui 2,58 dan  melambungkan bola keatas dengan pembatas diketahui 3,42. Dengan hasil tersebut maka melambungkan bola kearah teman dengan pembatas lebih baik dari pada melambungkan bola dari atas kepala lalu kearah teman.

 

The purpose of this study was to determine differences in practice lobbed the ball over the head and then towards friends and lobbed the ball towards the boundary and friends know better where the ball bounce off the top of the head and then lobbed the ball towards the direction of a friend with a friend by limiting the ability freethrow. his research uses experimental methods. The results of the data analysis of the differences in outcomes research training and lobbed the ball up towards your friends, and toss the ball up to the boundary of the ability of extra-curricular participants freethrow basketball Mranggen Son SMP N t count obtained results of 2.07 and 2.16 t table. Since t count> t table then ho denied means there is a difference. With the different test results mean the group lobbed the ball from the top of the head and toward the unknown friend 2.58 and lobbed the ball up to the barrier known 3.42. With these results then lobbed the ball towards the boundary friend better than a toss of the ball above the head and then towards friends.

References

Imam Sodikun. 1992. Olahraga Pilihan Bola Basket. Jakarta: PPLPTK Dirjen Dikti Depdikbud.

Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Published
2013-08-01
How to Cite
Setyawan, M., Soegiyanto, S., & Waluyo, M. (2013). PERBEDAAN LATIHAN MELAMBUNGKAN BOLA TERHADAP KEMAMPUAN FREE THROW. Journal of Sport Science and Fitness, 2(2). https://doi.org/10.15294/jssf.v2i2.2553
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>