NOVEL NEGERI 5 MENARA KARYA AHMAD FUADI SEBAGAI PILIHAN BAHAN AJAR SASTRA INDONESIA DI SMA

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Arif Wicaksono
Naas Haryati S
Sumartini Sumartini

Abstract

Permasalahan penelitiannya yaitu unsur intrinsik, kesahihan, dan kesesuaian novel Negeri 5 Menara karya Ahmad Fuadi sebagai pilihan bahan ajar sastra Indonesia di SMA. Tujuan penelitiannya yaitu untuk mendeskripsi unsur intrinsik, kesahihan, dan kesesuaian novel Negeri 5 Menara karya Ahmad Fuadi sebagai pilihan bahan ajar sastra Indonesia di SMA. Pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Data berupa kata, kalimat, dan dialog pada novel Negeri 5 Menara. Hasil dari penelitian ini adalah novel Negeri 5 Menara karya A. Fuadi memperlihatkan unsur intrinsik, memenuhi aspek kesahihan, dan aspek kesesuaian yang menjadi kriteria bahan ajar sastra, sehingga novel Negeri 5 Menara ini dapat dijadikan sebagai pilihan bahan ajar sastra Indonesia di SMA.

 

The problem of the study is the intrinsic element, validity, and appropriateness of Negeri 5 Menara  novel by Ahmad Fuadi as a choice to be a teaching material in Indonesian literature in senior high school. The purpose of the study is to describe the validity and the appropriateness of Negeri 5 Menara novel by Ahmad Fuadi as a teaching material of Indonesian literature in senior high school. The approach used is qualitative approach. The data are the words, sentences and conversations found in Negeri 5 Menara. The finding of this study is that Negeri 5 Menara novel by A. Fuadi has fulfilled the intrinsic element, validity and appropriateness aspects as the criteria of material in teaching literature in senior high schools.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Devi, Wika Sofiana. 2010. “Karakter Tokoh Ikal dan Lintang dalam Novel Laskar Pelangi Karya Andrea Hirata dan Kelayakannya sebagai Bahan Pembelajaran di SMA”. Skripsi. Unnes.
Endraswara, Suwardi. 2005. Metode dan Teori Pengajaran Sastra. Yogyakarta: Buana Pustaka.
Kumalasari, Nur Indra. 2012. “Novel Ranah Tiga Warna karya A. Fuadi sebagai Bahan Ajar Sastra Berbasis Pendidikan Karakter di SMA/MA”. Skripsi. Unnes.
Nurgiyantoro, Burhan. 2010. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Rahmanto, B. 1988. Metode Pengajaran Sastra. Yogyakarta: Kanisius.
Rahmawati, Rina. 2010. “Novel Laskar Pelangi Karya Andrea Hirata Sebagai Alternatif Pembelajaran Sastra di SMA”. Skripsi. Unnes.
Suharianto, S. 2009. Menuju Pembelajaran Sastra yang Apresiatif. Semarang: Bandungan Institute.
Tsai, Chih-hsin. 2012. Students Perceptions of Using a Novel as Main Material in the EFL Reading Course. ELT Journal, 5(8), 103-112