PERJUANGAN KAUM MINORITAS MUSLIM TERHADAP DOMINASI MAYORITAS KRISTEN ORTODOKS DALAM NOVEL BUMI CINTA KARYA HABIBURRAHMAN EL-SHIRAZY: KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Feti Nur Aini
Mulyono, S.Pd., M.Hum. -

Abstract

Perjuangan kaum minoritas di tengah dominasi kaum mayoritas tidak hanya terjadi di kehidupan nyata, tetapi juga terdapat dalam novel Bumi Cinta karya Habiburrahman el-Shirazy. Dalam novel tersebut dijelaskan bentuk interaksi antara kaum mayoritas Kristen Ortodoks dan minoritas muslim, serta konflik yang  terjadi. Beberapa perjuangan dilakukan oleh kaum muslim agar tidak menjadi kaum yang tertindas. Tujuan penelitian ini adalah menjelaskan perjuangan kaum minoritas di tengah dominasi mayoritas, dan hasil menunjukkan bahwa kaum minoritas tidak selamanya menjadi pengikut atas aturan-aturan yang dibuat oleh kaum mayoritas. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik kualitatif. Analisis kualitatif dapat digolongkan ke dalam metode deskriptif yang penerapannya bersifat menuturkan, memaparkan, menganalisis, dan menafsirkan.

Struggle of minorities in the majority dominance is not only happen in real life, but is also present in the Bumi Cinta Habiburrahman el-Shirazy novel’s. In the novel described a form of interaction between the Orthodox Christian majority and muslim minority, as well as the conflict. Some struggle carried out by the muslims so as not to be oppressed. The purpose of this study is to describe the struggle of minorities in the domination of the majority, and the results show that minorities are not forever be a follower of the rules made ​​by the majority. Analysis of the data used in this study is a qualitative technique. Qualitative analysis can be classified into descriptive methods whose application is said, describing, analyzing, and interpreting.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Damono, Sapardi Djoko. 1978. Sosiologi Sastra: Sebuah Pengantar Ringkas. Jakarta: Pusat Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Fahrurodji, A. 2005. Rusia Baru Menuju Demokrasi: Pengantar Sejarah dan Latar Belakang Budayanya. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia

Fananie, Zainuddin. 2002. Radikalisme Keagamaan dan Perubahan Sosial. Surakarta: Muhammadiyah University Press

Huntington, Samuel P. 1993. Partisipasi Politik di Negara Berkembang. Jakarta: Rineka Cipta

Kahmad, Dadang. 2006. Sosiologi Agama. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Miall, Hugh. 2002. Resolusi Damai Konflik Kontemporer: Menyelesaikan, Mencegan, Mengelola, dan Mengubah Konflik Bersumber Politik, Sosial, Agama, dan Ras. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Wardiyatmoko, K. 1994. Geografi untuk SMU Kelas 1. Jakarta: Erlangga
Wellek, Rene dan Austin Warren. 1995. Teori Kesusastraan. Jakarta: PT Gramedia