Model Pengembangan Permainan Bola Basket Ring Bergerak Bagi Siswa Kelas V SD N Sekaran 01 Kecamatan Gunungpati Kota Semarang Tahun 2012/2013

Main Article Content

yunita ervina

Abstract

ABSTRAK
Metode peneiltian ini adalah data kuantitatif dan data kualitatif. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah berbentuk evaluasi, wawancara, dokumentasi dan koesioner. Lembar evaluasi, wawancara digunakan untuk menghimpun data dari pakar/ahli. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian pengembangan ini adalah menggunakan teknik analisis deskriptif berbentuk persentase. Dari hasil uji coba diperoleh data evaluasi ahli yaitu, ahli Penjas 86.67 % (baik/layak), ahli basket 82.67%(baik/layak), uji coba skala kecil 87.46 % (baik/layak), dan uji coba lapangan 91.09 % (sangat baik/sangat layak). Berdasarkan hasil penelitian dan analisis deskriptif persentase dapat diketahui bahwa model pembelajaran permainan bola basket ring bergerak pada siswa kelas V Sekolah Dasar dapat dikatakan sangat baik sehingga dapat disimpulkan bahwa aspek ini dapat dikatakan sangat layak dan dapat diterapkan di sekolah dasar. Faktor yang dapat menjadikan model permainan bola basket ini dapat diterima siswa kelas V Sekolah Dasar adalah sebagian besar siswa kelas V mampu mempraktekkan gerak dasar permainan dengan baik, suasana pembelajaran yang menyenangkan, adanya motivasi dan semangat dari seluruh siswa kelas V dalam mengikuti pembelajaran yang diberikan oleh peneliti.
ABSTRACT
The method of research is developing. The data obtained are quantitative and qualitative data. The instrument used to collect the data is in the form of evaluation, interviews, documentation and koesioner. Evaluation sheet, the interview is used to collect data from experts / specialists. Data analysis techniques used in development research is using descriptive analysis techniques form of percentages. From the test results obtained by the expert evaluation data, expert penjas 86.67% (good / decent), a basket 82.67% (good / decent), a small-scale test 87.46% (good / decent), and field-testing 91.09% (very good / very decent). Based on the results of research and analysis can be seen that the percentage descriptive model of learning the game of basketball hoop moves on Elementary School fifth grade students can be said to be very good so it can be concluded that this aspect can be said is feasible and can be implemented in primary schools. Factors that may make the game of basketball the model is acceptable Elementary School fifth grade students are mostly students of class V able to practice basic motion game well, joyful learning, the motivation and morale of all students in grade V in following lessons given by researchers

Article Details

Section
Articles