Pemanfaatan Aplikasi BERKID-EXPLORER sebagai Media Pembelajaran Matematika di Desa Eduwisata Bergas Kidul
Main Article Content
Abstract
Aplikasi BERKID-EXPLORER adalah aplikasi game petualangan sebagai media edukasi interaktif yang tujuannya untuk aktivitas aktif dari pengguna terutama anak-anak dengan fitur game dan GPS memuat peta Desa Bergas Kidul. Berkembangnya pemanfaatan TIK dalam pembelajaran, maka perlu dikembangkan integrasi paket eduwisata berbasis android dengan pembelajaran matematika. Artikel ini membahas bagaimana pemanfaatan aplikasi BERKID-EXPLORER sebagai media pembelajaran matematika yang diaplikasikan dalam aktivitas Desa Eduwisata Bergas Kidul. Semoga artikel ini dapat memberikan wawasan tentang penerapan aktivitas eduwisata dalam pembelajaran matematika.
Article Details
How to Cite
Yuwono, C., Karsinah, K., Amalia, A., & Amidi, A. (2021). Pemanfaatan Aplikasi BERKID-EXPLORER sebagai Media Pembelajaran Matematika di Desa Eduwisata Bergas Kidul. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 4, 760-764. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/45226
Section
Articles
References
Fadila, N., & Hariyati, N. (2019). Implementasi Pembelajaran Luar Kelas (Outdoor Learning) di Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah 16 Surabaya. Inspirasi Manajemen Pendidikan, 7(1).
Fajriyah, E. (2018). Peran Etnomatematika Terkait Konsep Matematika dalam Mendukung Literasi. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 1, pp. 114-119).
Firdausi, R., & Santosa, A. B. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbantuan Smartphone Android Pada Mata Pelajaran Perekayasaan Sistem Antena Studi Pada Siswa Kelas XI TAV SMK Negeri 1 Nganjuk. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 5(1).
Harris, S., Ernawati, A., & Laksmitasari, R. (2014). Revitalisasi Taman Wisata Sangraja Menjadi Pusat Wisata Edukasi dan Kebudayaan di Majalengka. Prosiding Temu Ilmiah IPLBI, 1-6.
Hendikawati, P., Zahid, M. Z., & Arifudin, R. (2019). Keefektifitan Media Pembelajaran Berbasis Android terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Kemandirian Belajar. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 2, pp. 917-927).
Priyanto, R., Syarifuddin, D., & Martina, S. (2018). Perancangan Model Wisata Edukasi di Objek Wisata Kampung Tulip. Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1).
Qurohman, M. T. (2019). Pengembangan Aplikasi Perangkat Pembelajaran Matematika berbasis Android. PEDAGOGIK: Jurnal Pendidikan, 6(2), 475-513.
Rasyid, A., Arif, A., & Kurnia, M. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Berbantuan Game Android untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir kritis Siswa. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS) (Vol. 2, No. 1, pp. 16-22).
Tosida, E. T., Walujo, A. D., Suriyansyah, M. I., Bayu, H., & Nurfajri, R. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Digital Kolaboratif Edu Wisata Situ Gede. Charity, 1(1), 55-67.
Zulkarnain, A. D., & Jatmikowati, T. E. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbantuan Adobe Flash CS6 Berbasis Android Pokok Bahasan Segitiga. Gammath: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika, 3(1).
Fajriyah, E. (2018). Peran Etnomatematika Terkait Konsep Matematika dalam Mendukung Literasi. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 1, pp. 114-119).
Firdausi, R., & Santosa, A. B. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbantuan Smartphone Android Pada Mata Pelajaran Perekayasaan Sistem Antena Studi Pada Siswa Kelas XI TAV SMK Negeri 1 Nganjuk. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 5(1).
Harris, S., Ernawati, A., & Laksmitasari, R. (2014). Revitalisasi Taman Wisata Sangraja Menjadi Pusat Wisata Edukasi dan Kebudayaan di Majalengka. Prosiding Temu Ilmiah IPLBI, 1-6.
Hendikawati, P., Zahid, M. Z., & Arifudin, R. (2019). Keefektifitan Media Pembelajaran Berbasis Android terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Kemandirian Belajar. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 2, pp. 917-927).
Priyanto, R., Syarifuddin, D., & Martina, S. (2018). Perancangan Model Wisata Edukasi di Objek Wisata Kampung Tulip. Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1).
Qurohman, M. T. (2019). Pengembangan Aplikasi Perangkat Pembelajaran Matematika berbasis Android. PEDAGOGIK: Jurnal Pendidikan, 6(2), 475-513.
Rasyid, A., Arif, A., & Kurnia, M. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Berbantuan Game Android untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir kritis Siswa. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS) (Vol. 2, No. 1, pp. 16-22).
Tosida, E. T., Walujo, A. D., Suriyansyah, M. I., Bayu, H., & Nurfajri, R. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Digital Kolaboratif Edu Wisata Situ Gede. Charity, 1(1), 55-67.
Zulkarnain, A. D., & Jatmikowati, T. E. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbantuan Adobe Flash CS6 Berbasis Android Pokok Bahasan Segitiga. Gammath: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika, 3(1).