Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan perangkat pembelajaran matema-tika yang valid, praktis dan pembelajaran yang efektif. Model pengembangan pemb-elajaran mengacu pada model Plomp. Hasil pengembangan perangkat pembelajaransebagaiberikut: (1)perangkat pembelajaranyangdikembangkan valid;silabus
adalah4,32 (sangatbaik); RPPadalah 4,42 (sangatbaik); LKSadalah4,28 (sangat
baik);bukusiswaadalah 4,32 (sangatbaik)); danTKBKadalah4,40 (sangatbaik);(2)perangkat pembelajaran dinyatakanpraktis,yaitu:a)kemampuangurumengelolakelas rata-ratanya4,10 (baik);danb)responsiswapositif denganrata-rata85,5%; (3) pembelajaran matematika dinyatakan efektif  yaitu: a) KBK siswa secaraindividu minimal mencapai kriteria 75, serta  proporsi siswa mendapatkan nilaiminimal KBKsama dengan 75 melebihi 75%; b) adanya pengaruh positif  disposisimatematis dan keterampilan berpikir kritis terhadap KBKsebesar 95,5%; c) berdasarkanuji banding KBK kelas LearningCycle5E dengan pendekatan Scientific
lebihbaikdari pada kelas ekspositori;dan d) adanyapeningkatan disposisimatematissebesar0,47,keterampilanberpikirkritissebesar0,35dankemampuan berpikir
kritis
sebesar 0,47. Hasilpenelitianperangkat pembelajaran dengan LearningCycle
5Edengan pendekatan Scientifictelah valid dan terbukti praktis dan efektif.

Abstract

The purpose of  this study was to produce a valid mathematics learning equipment, practical,and to determine the effectiveness of  learning. The research that used is instructional developmentmodelwhichrefersto a Plomp’smodel. Theresultof learning equipment development asfollows: (1) learning equipment developed is valid: syllabus 4,32 (very good); RPP4,42 (verygood); LKS4, 28(very good); student books 4,32(very good); and TKBK 4,40 (very good);(2) learning tool use specified practice: a) ability to manage classroom teacheris an average4,10 (verygood), b) the positive student response to learning has an average 85,5%;(3) learningmathematicseffective:a) the proportionof students who learn a minimum value criticalthinking  abilities  equal by 75 by 75%; b) the existence of  a positive influence of  dispositionmathematics  and skill softhe critical thinking ability as large as 95,5%; c) class that learn use5E Learning Cycle Model with a Scientific Approach better than expository; and d) an increasinginthedisposition mathematics as 0,47,theskills of the critical thinking as 0,35 and theKBK formation proccess of  experimental class as 0,604. The results have a valid and provenpractical and effective.

Â