Pengembangan Modul Pembelajaran Digital Berbasis Visual Basic for Application (VBA) PowerPoint

How to Cite

Rahmawati, S., Budiyono, B., & Wardi, W. (2017). Pengembangan Modul Pembelajaran Digital Berbasis Visual Basic for Application (VBA) PowerPoint. Indonesian Journal of Curriculum and Educational Technology Studies, 5(1), 33-41. https://doi.org/10.15294/ijcets.v5i1.14248

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengembangkan dan mengetahui keefektifan penggunaan modul digital VBA (Visual Basic for Application) PowerPoint pada hasil belajar siswa SMP Kebon Dalem Semarang. Penelitian menggunakan model research and development (R&D). Subjek penelitian adalah ahli materi, ahli media, dan siswa kelas VII. Teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, angket, dan tes. Hasil penelitian menunjukkan (1) pengembangan modul digital dilakukan dengan: identifkasi potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi produk, revisi desain, uji coba skala kecil, revisi produk tahap I, uji coba skala luas, revisi produk tahap II, produk fnal dengan penilaian dari ahli materi dan ahli media adalah sangat baik dan layak diujicobakan dan dengan tanggapan dari guru dan siswa adalah sangat baik dan baik. dan (2) modul digital efektif digunakan dengan peningkatan hasil belajar sebesar 72,3%.

The purpose of this study are to development and knowing effectiveness of using digital module based VBA PowerPoint. The study used research and development (R&D) model. Subject of study are material expert, multimedia expert, and students of seventh grade in SMP Kebon Dalem Semarang. Research result showed (1)development of digital module by: identifcation potention and problem, collecting data, product design, product validation, design revision, try of small scale, product revise part one, try of wide scale, product revise part two, fnal product with appraisal from material expert and material learning technology expert are very good and proper to used in learning and with criteria of proper from student respons are good and teacher respons is very good. and (2) Digital module is effective used with the result of study raising 72,3%. 

https://doi.org/10.15294/ijcets.v5i1.14248