IBM KKG SD GUGUS DIPAYUDA BANJARNEGARA
Abstract
KKG SD gugus Dipayuda merupakan salah gugus yang ada di Banjarnegara. KKG SD untuk setiap gugus di Kabupaten Banjarnegara semuanya aktif menjalankan tugas kegugusannya, termasuk gugus Dipayuda. Banyak hal yang dilakukakan dalam upaya meningkatkan keprofesionalan guru itu termasuk keinginan untuk dapat menciptakan lagu-lagu yang bertema pendidikan. Permasalahan yang muncul dalam pengabdian ini adalah “bagaimana para guru gugus Dipayuda dapat membuahkan karya cipta lagu yang sesuai dengan tema pembelajaran?â€. Metode kegiatan pada pengabdian kepada masyarakat dijalankan dengan cara pelatihan pembuatan lagu secara klasikal. Hasil pengabdian kepada masyarakat menujukkan, keantosiasan para peserta pengabdian sebagai insan gugus Diayuda untuk dapat mencipta lagu sesuai tema pembelajaran sangat tinggi terlihat dari usaha-usaha mereka dalam proses pelatihan. Sekalipun demikian para peserta masih perlu belajar keras agar karya ciptanya dapat mudah diterima oleh para murid dengan sekali dinyanyikan merangsang siswa untuk menirukan.
Keywords
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.