PEMANFAATAN KULIT JERUK NIPIS (CITRUS AURANTIIFOLIA) DAN PATI SINGKONG (Manihot esculenta) SEBAGAI MASKER PEEL OFF KOMEDO TERBUKA (Blackhead)

Indra Riana(1), Muhammad Ansori(2),


(1) 
(2) 

Abstract

Masker peel off komedo dari kulit jeruk dan pati singkong yang bertujuan untuk mengetahui keefektifan dari masker terhadap komedo terbuka (blackhead) dengan sampel yang berbeda yaitu PO1 (1:1). PO2 (1:2), PO3 (2:1). Metode penelitian yang digunakan yaitu metode ekperimen dengan desain penelitian true experimental menggunakan bentuk rancangan posttest only control design. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik dokumentasi, observasi dan angket/koesioner. Berdasarkan hasil uji kesukaan sampel PO3 merupakan sampel yang paling disukai yaitu dengan memiliki rata-rata paling tinggi 3,173 termasuk criteria suka. Hasil uji inderawi sampel PO1 merupakan sampel yang memiliki rata-rata tertinggi yaitu 3,6 termasuk kriteria berkualitas baik. Hasil uji klinis sampel PO1 paling efektif dengan rata-rata 2 termasuk kriteria efektif. Saran untuk penelitian selanjutnya agar dapat menginovasikan kulit jeruk nipis dan pati singkong dalam bentuk lain untuk mengatasi komedo terbuka (blackhead).

Keywords

Kulit jeruk nipis (Citrus Aurantiifolia), Pati singkong (Manihot Esculenta), masker peel off

Full Text:

PDF

References

Karina, Anna. 2012. Jeruk Nipis. Surabaya: Stomata.

Kusantati, herni.2008. Tata Kecantikan Kulit Jilid 2. Jakarta: Direktorat Pembina Sekolah Menengah Kejuruan, Direktorat Jenderal Manajement Pendidikan Dasar dan Menengah

Maharani, Ayu. 2015. Penyakit Kulit. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan (Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta

Safitri, Ayu. 2014. Rahasia Cantik Luar Dalam. Yogyakarta: NOTEBOOK

Sasika Novel, Sienta. 2014. 500 Rahasia Cantik Alami Bebas Jerawat. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.