Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas buku siswa kurikulum 2013, yaitu mengetahui kualitas buku siswa untuk SMP kelas VII. Fokus penelitian ini pada kelayakan materi/isi, kesesuaian bahasa, kelayakan penyajian, kesesuaian grafika. Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa SMP Negeri 01 Wonopringgo, Populasi dalam penelitian ini yaitu guru mata pelajaran bahasa Indonesia, matematika, bahasa inggris, IPA, dan siswa kelas VII. Sampel dari penelitian ini meliputi 4 orang guru dan 10 siswa pada setiap kelas VII. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Hasil penelitian yang didapat adalah (1)kelayakan materi/isi pada mata pelajaran bahasa Indonesia. Siswa hasil tertinggi yaitu 82.8%, untuk guru 81%,(2) kelayakan penyajian pada mata pelajaran bahasa indonesia, untuk siswa hasil tertinggi yaitu 84.1%, untuk guru 80%, (3) kesesuaian bahasa pada mata pelajaran bahasa Indonesia, Siswa hasil tertinggi yaitu 82.7% untuk guru 80%, (4) kesesuaian grafika pada mata pelajaran bahasa indonesia, siswa hasil tertinggi yaitu 85% untuk guru 81%. Dapat disimpulkan bahwa rata-rata perolehan nilai yang diperoleh dari semua kriteria penilaian buku sudah baik dan layak untuk digunakan siswa dalam belajar.
This research aims to identified the quality of the student books in 2013 curiculum, Focusing of its content, language suitability, feasibility presentation, and graphics suitability. The subject of this research are teachers and students of SMP N 1 Wonopringgo. Population in this reseach uses teachers eho teach indonesian language, match, English, science and 10 student grade VII. The research results obtained are (1) the feasibility of the content on the subjects showed Indonesian, student results are 82.8% higher, for teachers 81%, (2) feasibility presentation on Indonesian subjects, for students the highest yield that is 84.1%, for 80% teachers, (3) the suitability of the language on the subjects of Indonesian, student highest yield that is 82.7% to 80% of teachers, (4) suitability graphics on Indonesian subjects, students are the highest yields of 85% to 81% of teachers. According to the finding, it can be concluded that the average score the results on all assesment of the books have been good and fit to use students to learn.